03 Juni 2021

PSK DIBIT TRIBIT

 




132 komentar:

  1. 1B/09/Ferdiansyah Farandi/2041160003

    PSK DIBIT
    Untuk mempercepat pengiriman data dikembangkan dengan cara kirimkan 2 bit satu gelombang agar pengiriman data lebih cepat.

    Pada PSK dibit ini punya 2 kemungkinan yaitu 2 pangkat 2 yaitu 4 kemungkinan yaitu 00,01,10,11 yang memiliki sudut fase 0°, 90°, 180°, 270°. Dan dibagi 4 di gambar diagram sinyalnya sehingga apabila ada contoh 10
    10 yaitu dimulai dari 180°, maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga pas satu gelombang.
    Contoh 11
    11 yaitu dimulai dari 270°, maka gambarnya akan manjadi setengah lembah,satu bukit dan setengah lembah sehingga pas satu gelombang.

    PSK TRIBIT
    Kemudian dipercepat lagi dengan cara mengirimkan dengan 3 bit sehingga kecepatan bitnya 2400 × 3 = 7200 Bps.

    Pada 3 bit ini memiliki kemungkinan sebanyak 8 yaitu 2 pangkat 3 yaitu 000,001,010,011,100,101,110,111 yang memiliki sudut fase 0°,45°, 90°,135°, 180°,225°, 270°,305°.

    Sehingga memiliki selisih antar sudutnya yaitu 45°
    Sebagai contoh apabila 101
    101 yang dimulai dari 225° maka akan dimulai dari 225° lembah lalu satu bukit dan kembali lagi satu lembah hingga 225° sehingga pas menjadi satu gelombang.
    Contoh 100
    100 yang dimulai dari 180° maka gambarnya menjadi satu bukit satu lembah sehingga pas satu gelombang.


    kordinat lokasi : 7°57'03.1"S 112°38'01.9"E

    BalasHapus
  2. 1C/12/Euodia Sihombing/2041160015
    -7.944421,112.616238

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Seperti pada gambar ada saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    BalasHapus
  3. 1C/JTD/11/Elvira Fauziah/2041160116

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT mempunyai persamaan yaitu :Y(t) = A Sin ωt + θ
    Dimana A Sin yaitu ASK (amplitudo shift kayring) ωt yaitu FSK (frequency shift keyring) dan θ yaitu PSK (phase shift keyring). Di PSK DIBIT menggunakan 2 bit. Ada 4 kemungkinan 00 = 00, 01 = 900, 10 = 1800, dan 11 = 2700. Untuk 00 merupakan satu gelombang penuh. Jadi bentuk gelombang dibit saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRI DIBIT

    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 yaitu 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100

    Koordinat lokasi : -7.94662858779844, 112.61576495625955

    BalasHapus
  4. 1C/19/Prilantania Antamihayu/2041160057
    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Seperti pada gambar pada saat kondisi 10, maka akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.
    Titik koordinat : -7.946510907105981, 112.61702641393028

    BalasHapus
  5. 06-1CJTD-Andrianing Tias

    KOMUNIKASI KOMPUTER MELALUI RADIO MENGGUNAKAN MODEM
    Penempatan untuk terminal - terminal ini berada didekat komputer. Karena sinyal digital tidak bisa ditransmisikan secara langsung melalui kawat dengan jarak yang jauh. Sebab sinyal digital bersifat Unipolar (satu kutub saja) pada saat mengalami logic 1 yang Panjang, akan mengalami drop sehingga sinyal dan datanya bisa saja akan hilang. Bila diperlukan jarak yang jauh, sinyal digital harus diubah ke sinyal analog / sinyal suara terlebih dahulu dengan menggunakan kabel telepon dari modem ke modem. Frekuensi yang disalurkan sebesar 300 Hz - 3400 Hz.
    Penjelasannya dikirim lewat kawat tapi frekurnsi nya suara berarti bisa dikirimi lewat udara,misalnya PC kemudian ada modem kemudian ada penguat audio moderator seperti pemancar biasa .Pc ini nisa berkomunikasi lewat radio dengan menggunakan modem itu juga .jadi modem ini bosa digunakan lewat frekuensi radio .
    Dari sistim modulasi ini yg berkembang adalah PSK .PSK menggunakan dua sudut karena hanya 1 byt yg kemungkinannya hanya 0 dan 1 dengan pertimbangan untuk meningkatkan kecepatan komunikasi maka dibuatlah 1 gelombang menjadi 2 byt . 1 bit 1 gelombang .
    ASK di dalam sistim ini teknolkgi yg berkembang dibuat 3 bit 1 gelombang. Maka disebut PSK tri bit.
    Jadi eksperimen itu tidak dilanjutkan ,penelitian berikut nya adalah tidak mempersempit lagi. Perlembangan berikut nya adalah menggabungkan PSK debgan ASK . Kalo melihat gambar ini cukup dibagi 4 .berikut nya ditemukan kuaderatur PSK .

    Titik koordinat: 112°53' - 113°23

    BalasHapus
  6. 1C/10/Dytto Ardjiono/2041160126
    PSK DIBIT

    Phase Shift Keying
    karena hanya 1 per bit atau 1 bit. kemungkinan hanya 0 dan 1. maka ditentukan bahwa untuk logic 1 mengunakan fase 0° sedangkan untuk logic 0 menggunakan 180°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit

    PSK TRI BIT
    Memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t)= Asin W(t)+Q. Memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 dengan bit :000 =0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi satu gelombang terdiri dari 3 bit.

    kordinat: -7.9281482,112.6322767

    BalasHapus
  7. 1C/20/Rifan Tri Wahyudi/2041160025

    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI DIBIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 ialah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    -7.8847826, 112.5883315

    BalasHapus
  8. 1C/14/Firmansyah Hifsony/2041160014
    PSK DIBIT
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    Semacam pada foto pada dikala keadaan 10, hingga hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ hingga sketsanya hendak satu lembah serta satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. Berikutnya dilajutkan dengan bit 11. Bila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 yakni 270˚oleh karena itu gelombang diawali dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 serta seterusnya.
    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Titik koordinat:- 7. 946510907105981, 112. 61702641393028

    BalasHapus
  9. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  10. 1C/02/Ade Dwi Arya/2401160002
    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Titik koordinat:- 7. 946510907105981, 112. 61702641393028

    BalasHapus
  11. 1C/03/Aditya Verdianda Yaqub/2041160013

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Semacam pada foto pada dikala keadaan 10, hingga hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ hingga sketsanya hendak satu lembah serta satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. Berikutnya dilajutkan dengan bit 11. Bila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 yakni 270˚oleh karena itu gelombang diawali dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 serta seterusnya.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat Lokasi : -7.926388,112.042165

    BalasHapus
  12. 1C/18/M FADLI KURNIAWAN/2041160017

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q.PSK DIBIT memiliki/menggunakan 2bit.pada foto tersebut terdapat di keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.


    PSK TRI DIBIT

    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7.SK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit.Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚.

    koordinat lokasi :-7,953943,112.625779

    BalasHapus
  13. 1C / 22 /SEPTIAN LANJAR PRABOWO /2041160135

    ✓PSK DIBIT

    PSK dibit mempunyai persamaan atau rumus matematis Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada ini PSK memakai 2 bit, mengapa? Karena cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memacu komunikasi sehingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    Semacam pada gambar pada disaat kondisi 10, sampai hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya hendak satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Apabila dilihat dari grafik sampai gelombang dimulai dari dasar. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Apabila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    ✓PSK TRI BIT

    PSK TRI BIT memiliki persamaan atau rumus matematis yang sama dengan PSK DIBIT yakni Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT memiliki 8 bisa jadi yakni 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada gambar.

    Kala kondsi bit 101 apabila dilhat dari tabel sudut phasanya ialah 225˚. Apabila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, sampai gelombang dimuai dari dasar dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel sampai gelombang dimulai dari dasar dengan setengah bundaran dan membentuk 1 gelombang penuh setelah itu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat : -7.526106,111.562812

    BalasHapus
  14. 1G/17/Muhammad Aurulifiansyah/2041160010

    PSK DIBIT TRIBIT

    Pengiriman data menggunakan sinyal digital dengan persamaan y(t) = A sin ωt + θ
    A = ASK (Amplitudo shift Keying)
    ω = FSK (Frequency shift Keying)
    θ = PSK (Phase shift Keying)

    PSK DIBIT
    Pada PSK gelombang sinusnya hanya menggunakan satu bit saja, bias menggunkan bit satu atau nol. Untuk mempercepat komunikasi maka pada PSK gelombnagnya dibuat dengan 2 bit, sehingga PSK ini dapat disebut PSK DIBIT. PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh), 01 = 90°, 10 = 180° , 11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit. Sebagai contohnya dapat kita lihat pada gambar, di saat kondisi 10 maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRiBIT
    Pada PSK TRIBIT pada gelombangnya menggunakan tiga bit, sehinga memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Titik koordinta : -7.978257351665233, 112.65290136860187

    BalasHapus
  15. 1GJTD/20/MUHAMMAD PACHLEVY ARIRUL/2041160122

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT memiliki persamaan berikut: Y(t) = A Sin t +
    Dimana A Sin adalah ASK (amplitude shift keyring) t adalah FSK (frequency shift keyring) dan adalah PSK (phase shift keyring). Dalam PSK DIBIT menggunakan 2 bit. Ada 4 kemungkinan 00 = 00, 01 = 900, 10 = 1800, dan 11 = 2700. Untuk 00 adalah gelombang penuh. Sehingga waveform terbentuk pada kondisi 10, kemudian membentuk 1 wave dari sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik gelombang dimulai dari bawah. Kemudian dilanjutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut fasa bit 11 adalah 270˚ maka gelombang dimulai dari bawah dengan lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT adalah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Dalam PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan adalah 0-7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010 =90 °, 011=135 °, 100=180 °, 101=225 °, 110=270 °, 11=305°. Jadi di PSK DIBIT 1 wave terdiri dari 3 bit seperti di foto.
    Saat kondisi bit 101 jika dilihat dari tabel sudut fasa adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimulai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilanjutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel sampai gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh kemudian berlanjut begitu seterusnya.

    Koordinat: -8.1327209, 112.5750438

    BalasHapus
  16. 1G/15/Maulana Deski Andy Fitriawan/2041160005

    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT ini data dikembangkan dengan cara pengiriman menjadi 2 bit satu gelombang agar pengiriman data lebih cepat adapun persamaan dari PSK DIBIT ini bisa dituliskan sebagai berikut : Y(t) = A Sin ωt + θ Dimana A Sin yaitu ASK (amplitudo shift kayring) ωt yaitu FSK (frequency shift keyring) dan θ yaitu PSK (phase shift keyring) jika di PSK DIBIT ini menggunakan 2 bit ada 4 kemungkinan 00 = 00, 01 = 900, 10 = 1800, dan 11 = 2700. Untuk 00 merupakan satu gelombang penuh. Jadi bentuk gelombang dibit saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRI BiT
    Padas dasarnya PSK TRI BIT ini memiliki persamaan sama dengan PSK DIBIT yaitu : Y(t) = A Sin w(t) + Q, tetapi yang membedakan pada PSK TRI BIT adalah dia meiliki 8 kemungkinan yaitu 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.
    Jadi ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100

    Koordinat : : -7.942950250325607, 112.61578899698264

    BalasHapus
  17. 1G/07/bagus iqbal aulia rahman/2041160155

    PSK DIBIT
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    Semacam pada foto pada dikala keadaan 10, hingga hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ hingga sketsanya hendak satu lembah serta satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. Berikutnya dilajutkan dengan bit 11. Bila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 yakni 270˚oleh karena itu gelombang diawali dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 serta seterusnya.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT adalah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Dalam PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan adalah 0-7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010 =90 °, 011=135 °, 100=180 °, 101=225 °, 110=270 °, 11=305°. Jadi di PSK DIBIT 1 wave terdiri dari 3 bit seperti di foto.
    Saat kondisi bit 101 jika dilihat dari tabel sudut fasa adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimulai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilanjutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel sampai gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh kemudian berlanjut begitu seterusnya.

    Koordinat Lokasi : -7,9438558, 112,6136925

    BalasHapus
  18. 1G/18/ M. Haidar Rafi Ramadhan/ 2041160160
    *PSK DIBIT
    memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    *PSK TRI BIT
    memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Titik koordinat: -7.9438328,112.6135769,21

    BalasHapus
  19. 1G/19/Muhammad Hibban Syakir/2041160103

    Perkembangan PSK

    2 Bit
    Pada contoh, perubahan yang terjadi adalah ketika kode 00, maka terjadi perubahan sudut fasa sebesar 0 derajat. Jika perubahannya adalah 01, maka perubahan sudut fasa sebesar 90 derajat. Jika perubahannya adalah 10, maka perubahan sudut fasa sebesar 180 derajat. Jika perubahannya adalah 11, maka perubahan sudut fasa sebesar 270 derajat.
    Selisih dari setiap perubahannya adalah 90 derajat
    Kecepatan digital adalah setiap bit yaitu 4800 bit per detik dengan frekuensi 2400 Hz

    3 Bit
    Pada contoh, perubahan yang terjadi adalah ketika kode 000, maka terjadi perubahan sudut fasa sebesar 0 derajat. Jika perubahannya adalah 001, maka perubahan sudut fasa sebesar 45 derajat. Jika perubahannya adalah 010, maka perubahan sudut fasa sebesar 90 derajat. Jika perubahannya adalah 011, maka perubahan sudut fasa sebesar 135 derajat. Jika perubahannya adalah 100, maka perubahan sudut fasa sebesar 180 derajat. Jika perubahannya adalah 101, maka perubahan sudut fasa sebesar 225 derajat. Jika perubahannya adalah ,110 maka perubahan sudut fasa sebesar 270 derajat. Jika perubahannya adalah 111, maka perubahan sudut fasa sebesar 315 derajat.
    Selisih dari setiap perubahannya adalah 45 derajat
    Kecepatan digital adalah setiap bit yaitu 7200 bit per detik dengan frekuensi 2400 Hz

    7°56'35"S 112°36'48"E

    BalasHapus
  20. 1G/24/Vierizky Fernanda Dianova/2041160062

    PSK DIBIT TRIBIT
    • PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Seperti pada gambar pada saat kondisi 10, maka akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    • PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Titik Koordinat : -7.983035,112.616317

    BalasHapus
  21. 1G/01/Ahmad Fadhlan Sueby/2041160090
    Koordinat : -7.662591, 112.701400

    PSK Dibit Tribit

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.

    BalasHapus
  22. 1G/23/Rizky Maulana/2041160097

    PSK DIBIT & TRIBIT

    PSK DIBIT
    dengan cara mengelompokkan 2 bit dalam 1 gelombang, dengan ketentuan sudutnya:
    00 = 0⁰
    01 = 90⁰
    10 = 180⁰
    11 = 270⁰
    Kalau kita mengfunakan 2400 bps maka kecepatan pasa PSK DIBIT menjadi 2 kali dari kecepatan PSK biasa yaitu menjadi 4800 bps.

    PSK TRIBIT
    Yaitu dengan cara menggabungkan 3 bit dalam 1 gelombang, PSK TRIBIT memiliki kecepatan 3 kali dari PSK biasa contoh PSK biasa kecepatannya 2400 bps, maka dalam PSK TRIBIT 7200 bps, jika dilihat gelombangnya missal 001 maka gelombangnya dimulai dari sudut 450 sampai sudut 450 berikutnya. dengan ketentuan:
    000 = 0⁰
    001 = 45⁰
    010 = 90⁰
    011 = 135⁰
    100 = 180⁰
    101 = 225⁰
    110 = 270⁰
    111 = 315⁰

    Koordinat : -7,5110530, 112,4611438

    BalasHapus
  23. 11/1GJTD/Erna Nurvita/2041160058
    Koordinat Lokasi : -7.9392362,111.4833227

    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT

    1 bit sama dengan 1 panjang gelombang. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps). Untuk mempercepat maka dapat digunakan PSK DIBIT yaitu 2 bit dalam1 gelombang. 2 bit tersebut yaitu 00,01,10,11 sehingga 360 derajat dibagi 4. Maka diperoleh 00 = 0˚, 01= 90 ˚, 10 = 180 ˚, 11= 270 ˚. Ketika dimulai dari 0 ˚ maka panjang gelombang sampai 0 ˚ berikutnya begitu seterusnya. Sehingga jika 1 bit ada 2400bps maka untuk 2 bit menjadi 4800bps. Contoh biner 10 11 maka terdapat 3 panjang gelombang. Untuk 10 gelombang dimulai dari 180 ˚ sampai 180 ˚ berikutnya, kemudian dilanjut untuk 11 gelombang dimulai dari 270 ˚ sampai 270 ˚ berikutnya.

    PSK TRIBIT

    Dalam 3 bit terdapat 1 panjang gelombang. Dalam frekuensi 2400Hz terdapat 3 bit yang akan dikirimkan, sehinggga dalam 3 bit menjadi 7200bps. Karena 3 bit maka kombinasi ada 8 yaitu 000(0 ˚ atau 360 ˚), 001 ( 45 ˚), 010 (90 ˚), 011 (135 ˚), 100(180 ˚),101 (225 ˚), 110 (270 ˚), 111 (315 ˚). Contoh biner 101 110 maka terdapat 2 panjang gelombang dimana pada 101 gelombang dimulai pada sudut 225 ˚ sepanjang sudut 225 ˚ berikutnya dan pada 100 gelombang dimulai pada 180 ˚ sampai 180 ˚ berikutnya.

    BalasHapus
  24. 08/1G JTD/BERLIANA BASTIAR/2041160032

    PSK DIBIT

    Didapatkan persamaan Y(t) = A sin ωt+ θ
    PSK dibit dengan 2 bit mempunyai 2 gelombang. Dan Memiliki 4 kemungkinan yaitu 00=0° 01= 90° 10 =180° 11= 270°.Misal 10=180° Jika dilihat digrafik dari 180° sampai 180 °berikutnya. Maka dapat dilihat data turun 180° 360 °sampai 180° berikut nya. Dan 11=270° dilihat digrafik sampai 2700 berikutnya. Diterapkan di 270° naik sampai 270 °berikutnya. Dan 00= 0° ,180° sampi 0° merupakan sinus murni. Jadi frekuensi 1 panjang gelombang 2400bps maka bit memiliki kecepatan 2 kali lebih tinggi.

    PSK TRIBIT

    1 panjang gelombang 3 bit . Frekuensi nya 2400Hz . Jadi 3 bit 3×2400 = 7200bps .dengan frekuensi dikrimkan sama tetapi besaran hanya lebih tinggi karena 3kali . Pada TRIBIT memiliki 8 kemungkinan 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.
    101= 225° dilihat pada grafik bentuk nya turun, memotong. Kemudian turun. Dan 100=180° .180 berikut nya, sinus terbalik. Jadi 3 bit dalam 1 gelombang.Angka dalam bilangan biner ada pada mengelilingi lingkaran, kemudian bagimana jika tidak diletakkan dikeliling lingkaran. Cara lainnya lingkaran dibagi 4 jadinya 4 kuadran/4 daerah. Sistem yg disebut dengan kuadran phase shif modulation Atau Quadratur phase shift keying (QPSK)

    Titik Koordinat:-7.5961437,111.8860664


    BalasHapus
  25. 1G/02/Ahmad Rozak S. N/2041160152

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin ω(t) + Q. Jika PSK pengiriman menjadi 2 bit satu gelombang agar pengiriman data lebih cepat, menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu, Y( t)= A Sin ω( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 111=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit.
    Jika kondisi bit 101 jika dilihat dari tabel sudut phasenya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimulai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Selanjutnya dengan kondisi bit 100. Dapat dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat Lokasi : -7.941752595336082, 112.58101754537358

    BalasHapus
  26. 1G/12/Fakri Muhammad/2041160043

    PSK DIBIT TRIBIT

    *PSK DIBIT
    Psk dibit hanya menggunakan 2 bit , Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit dan disini ada 4 kemungkinan yaitu 00,01,10,11(0,90,180,270). Jadi di psk dibit satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    *PSK TRIBIT
    Di psk tribit ini ada persamaan yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q, tetapi untuk psk tribit mempunhyai 8 kemjngkinan yaitu 0-7 dengan 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Untuk psk tribit 1 gelombang terdiri dari 3 bit.

    Koordinat : -7.943912, 112.613706

    BalasHapus
  27. 1G/04/Andhini Lionita Prasetya/2041160094
    PSK DIBIT TRIBIT
    ✓PSK DIBIT

    PSK dibit mempunyai persamaan. Pada ini PSK memakai 2 bit, Karena cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memacu komunikasi sehingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    Semacam pada gambar pada disaat kondisi 10, sampai hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya hendak satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Apabila dilihat dari grafik sampai gelombang dimulai dari dasar. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Apabila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    ✓PSK TRI BIT

    PSK TRI BIT memiliki persamaan atau rumus matematis yang sama dengan PSK DIBIT yakni Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT memiliki 8 bisa jadi yakni 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada gambar.

    Kala kondsi bit 101 apabila dilhat dari tabel sudut phasanya ialah 225˚. Apabila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, sampai gelombang dimuai dari dasar dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel sampai gelombang dimulai dari dasar dengan setengah bundaran dan membentuk 1 gelombang penuh setelah itu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat lokasi : -7.77084100499, 112.746402501

    BalasHapus
  28. Modesta Berliansa/2041160029/1G/16
    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100

    BalasHapus
  29. 1G/09/Delanda Fitrida Indhah Sari/2041160054
    PSK DIBIT TRIBIT
    - PSK DIBIT
    Pada PSK Dibit terdapat 2 bit dalam 1 gelombang yang bertujuan untuk mempercepat pengiriman informasi. Sehingga terdapat 4 kemungkinan, ketika biner
    00 = 0 ˚
    01 = 90 ˚
    10= 180 ˚
    11 = 270 ˚
    Jadi jika 1 bit nya 2400 bps makadalam 2 bit 4800bps

    - PSK TRIBIT
    Pada PSK tribit terdapat 3 bit dalam 1 gelombang. Sehingga terdapat b kemungkinan, ketika biner
    • 000 = 0 ˚ atau 360 ˚
    • 001 = 45 ˚
    • 010 = 90 ˚
    • 011 = 135 ˚
    • 100 = 180 ˚
    • 101 = 225 ˚
    • 110 = 270 ˚
    • 111 = 315 ˚
    Contohnya biner biner 001 010 maka terdapat 2 gelombang dimana dalam 1 gelombang dengan biner 001 dimulai dari sudut 45 ˚ sampai 45˚ sudut berikutnya, dalam dalam 1 gelombang dengan biner 010 dimulai dari sudut 90 ˚ sampai 90 ˚ berkutnya. Karena dalam 1 gelombang terdapat 3 bit jadi kecepatanna menjadi 7200 bps.

    Koordinat lokasi : -7,9438558, 112,6136925

    BalasHapus
  30. 1G/04/AULIA KHOIRUNNISA’/2041160108
    PSK DIBIT TRIBIT
    -PSK DIBIT

    PSK dibit mempunyai persamaan Y(t) = A Sin ω(t) + Q. Pada PSK ini memakai 2 bit, Karena cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit dan disini ada 4 kemungkinan yaitu 00,01,10,11(0,90,180,270). Dan untuk memacu komunikasi sehingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah;
    1. 00= 0° (Satu gelombang penuh),
    2. 01= 90°,
    3. 10= 180°,
    4. 11= 270°.
    Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. Kecepatan pasa PSK DIBIT menjadi 2 kali dari kecepatan PSK biasa.

    Seperti yang terlihat pada gambar pada disaat kondisi 10, sampai hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya hendak satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Apabila dilihat dari grafik sampai gelombang dimulai dari dasar. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Apabila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    -PSK TRI BIT

    PSK TRI BIT memiliki persamaan atau rumus matematis yang sama dengan PSK DIBIT yakni Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT memiliki 8 bisa jadi yakni 0- 7 DENGAN BIT:
    000= 0°,
    001=45°,
    010=90°,
    011=135°,
    100=180°,
    101=225°,
    110=270°,
    11=305°.
    Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti digambar..

    Pada saat kondsi bit 101 apabila dilhat dari table, sudut phasanya= 225˚. Apabila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, sampai gelombang dimuai dari dasar dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel sampai gelombang dimulai dari dasar dengan setengah bundaran dan membentuk 1 gelombang penuh setelah itu dilanjutkan seterusnya. Selisih dari setiap perubahannya adalah 45 derajat. Kecepatan digital adalah setiap bit yaitu 7200 bit per detik dengan frekuensi 2400 Hz
    Koordinat lokasi : -7.77084100499, 112.746402501

    BalasHapus
  31. 1G/22/Octa Anggi Anggraini
    PSK DIBIT
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    Semacam pada foto pada dikala keadaan 10, hingga hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ hingga sketsanya hendak satu lembah serta satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. Berikutnya dilajutkan dengan bit 11. Bila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 yakni 270˚oleh karena itu gelombang diawali dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 serta seterusnya.
    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.
    Koordinat -7.861848, 112.505642

    BalasHapus
  32. 1C/01/Aang Fairuz Isfahani Roziq/2041160132

    PSK DIBIT
    Data dikembangkan dengan cara pengiriman menjadi 2 bit satu gelombang agar pengiriman data lebih cepat adapun persamaan dari PSK DIBIT ini bisa dituliskan sebagai berikut Y(t) = A Sin ωt + θ. ada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    PSK TRIBIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y( t)= A Sin w( t)+ Q. tetapi yang membedakan pada PSK TRI BIT adalah dia meiliki 8 kemungkinan yaitu 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada gambar. Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat : -8.096479,113.090366

    BalasHapus
  33. 1G / 04 / Andhika Putra Agung / 2041160109
    Koordinat : -7.9474009,112.6194344

    • PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    • PSK TRI DIBIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 ialah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    BalasHapus
  34. 1G/13/FALAAH NUR JAYAKUSUMA/2041160156
    Koordinat : -7.822157,112.078032

    PSK DIBIT
    Persamaan PSK DIBIT Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, Pada PSK DIBIT mempunyai 4 . 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270. lihat pada gambar disaat kondisi 10, sampai akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya akan satu lembah dan satu bukit maka membentuk 1 gelombang. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 = 270˚maka gelombang dimulai dari dasar ¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan selanjutnya…

    PSK TRI BIT
    Persamaan PSK TRI BIT dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 = 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti di gambar. Bit 101 dilhat dari tabel sudut phasanya = 225˚. Gelombang grafiknya , dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Gelombang diawali dari dasar dengan ½ bundaranserta membentuk 1 gelombang penuh dan selanjutnya…

    BalasHapus
  35. 1G/21/Nandia Alifia Dewi/2041160117
    Koordinat Lokasi :-8.0708217, 111.9075114

    PSK DIBIT TRIBIT

    Dalam pengembangan Phase Shift Keying, agar informasi dapat lebih cepat di transmisikan dan menambah efisiensi, maka muncul gagasan agar dapat memuat 2 bit dalam 1 gelombang pada PSK. Hal ini adalah sesuatu yang dikembangkan menjadi PSK Dibit dimana proses transfernya menjadi 2 kali lipat lebih cepat dari PSK yang beroperasi pada 1 bit. Semisal kecepatan digital aslinya hanya sebesar 2400 bps, maka dengan PSK Dibit, kecepatan tersebut akan naik menjadi (2400 x 2) = 4800 bps.
    Pada PSK Dibit terdapat kemungkinan yang lebih banyak dari PSK 1 bit yaitu sebanyak 4 (dari 2^n dimana n adalah jumlah bit jadi : 2^2) kemungkinan, antara lain :
    -00 untuk 0 derajat
    -01 untuk 90 derajat
    -10 untuk 180 derajat
    -11 untuk 270 derajat
    Bentuk pengembangan selanjutnya yaitu PSK Tribit yang memungkinkan kecepatan sinyalnya menjadi 3 kali lipat lebih cepat dari PSK 1 bit. Untuk konsep persamaannya kurang lebih sama dengan PSK Dibit, hal yang menjadi pembeda antara keduanya terletak pada PSK Tribit yang mempunyai 8 kemungkinan antara lain :
    -000 untuk 0 derajat
    -001 untuk 45 derajat
    -010 untuk 90 derajat
    -011 untuk 135 derajat
    -100 untuk 180 derajat
    -101 untuk 225 derajat
    -110 untuk 270 derajat
    -111 untuk 305 derajat

    BalasHapus
  36. 1B/10/Grendis Yugi Hatmanti/2041160078
    PSK DIBIT PSK DIBIT memiliki satu gelombang yang terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. PSK dibit juga memiliki persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    PSK TRI DIBIT
    PSK TRI DIBIT Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya. PSK TRI DIBIT juga memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT adalah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT memiliki 8 mungkin ialah 0- 7 adalah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305
    Koordinat Lokasi : -7,7855503, 111,4151092

    BalasHapus
  37. 1G / 10 / Dwi Kautsar Handayani / 2041160153

    PSK DIBIT TRIBIT

    1. PSK DIBIT
    Untuk mempercepat komunikasi dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Dengan mempunyai 4 kemungkinan dari 00, 01, 10, 11 dengan sudut fasa masing masing 0°, 90°, 180°, 270°. Misal di mulai dari 1011001. 2 bit pertama yaitu 10 dengan sudut fasa 180°. Kemudian dilihat dari gambar dimulai dari 180° pertama hingga 180° setelahnya. 2 bit selanjutnya yaitu 11 dengan sudut fasa 270°. Sama halnya dengan 2 bit pertama gelombang dimulai dari sudut fasa 270° pertama hingga 270° setelahnya. Begitu juga 2 bit setelahnya

    2. PSK TRIBIT
    Untuk mempercepat komunikasi dibuat 1 gelombang dengan 3 bit. Kecepatan bit nya 3x2400 = 7200 bps.
    Pada tribit ini mempunyai 8 kemungkinan yaitu 000,001,010,011,100,101,110,111. Dengan sudut fasa masing masing 0°,45°, 90°,135°, 180°,225°, 270°,305°. Dari gambar terlihat 1011001. Dengan 3 bit pertama yaitu 101 yang dimulai dari 225° maka akan dimulai dari 225° lembah lalu satu bukit dan kembali lagi satu lembah hingga 225° sehingga pas menjadi satu gelombang. 3 bit selanjutnya yaitu 100 yang dimulai dari 180° maka gambarnya menjadi satu bukit satu lembah sehingga pas satu gelombang.

    Koordinat: 7.9797°S 112.6304°E kab.malang

    BalasHapus
  38. 1G/14/Indriyani Mujirahayu/2041160009

    PSK DIBIT DAN TRIBIT

    ~ PSK DIBIT

    Persamaan PSK DIBIT Y(t) = A Sin ω(t) + ϑ . Pada PSK DIBIT terdapat 2 bit dalam satu gelombang yaitu (0 dan 1) tujuannya untuk mempercepat pengiriman sinyal infromasi. Sehingga diperoleh 4 kondisi yang mungkin ,yaitu :
    00 = 0° (satu gelombang penuh)
    01 = 90°.
    10 = 180°.
    11 = 270°.

    ~ PSK TRIBIT

    Persamaan PSK DIBIT Y(t) = A Sin ω(t) + ϑ . PSK TRIBIT memiliki 3 bit dalam satu gelombang. Sehingga didapat banyak kemungkinan binner, yaitu
    000 = 0° atau 360°
    001 = 45°
    010 = 90°
    100 = 180°
    101 = 225°
    110 = 270°
    111 = 305°

    7°54'38.8"S 112°36'00.7"E

    BalasHapus
  39. 1E/21/SOFYANHARIS/2041160118

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q.PSK DIBIT memiliki/menggunakan 2bit.pada foto tersebut terdapat di keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.

    PSK TRI DIBIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 ialah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.


    Lokasi :-7,8126700, 112,7153050


    BalasHapus
  40. 1E/06/Atsani Dimas Huseini/2041160051

    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 2 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 4800 bps karena terdapat 2 bit. Pada PSK DIBIT yang berubah adalah fasenya dan memiliki 4 variasi yaitu 00 yang memiliki sudut 0˚ atau 360˚, 01 yang memiliki sudut 90˚, 10 yang memiliki sudut 180˚, dan 11 yang memiliki sudut 270˚. Pada contoh gelombang PSK DIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang karena bit 10 memiliki sudut 180˚. Kemudian bit 11 yang memiliki sudut 270˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¼ gelombang. Selanjutnya bit 00 yang memiliki sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk ½ gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Koordinat lokasi : -7.723102, 111.942438`

    BalasHapus
  41. 1E/12/Fadel Filla Akbar Santoso/2041160143

    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT seperti contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 2 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 4800 bps karena terdapat 2 bit. Pada PSK DIBIT yang berubah adalah fasenya dan memiliki 4 variasi yaitu 00 yang memiliki sudut 0˚ atau 360˚, 01 yang memiliki sudut 90˚, 10 yang memiliki sudut 180˚, dan 11 yang memiliki sudut 270˚. Pada contoh gelombang PSK DIBITdiatas, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang karena bit 10 memiliki sudut 180˚. Kemudian bit 11 yang membentuki sudut 270˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¼ gelombang. Selanjutnya bit 00 yang membentuk sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk ½ gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT seperti contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 membentuk sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Koordinat lokasi: 7°16'37.8"S 112°43'31.5"E

    BalasHapus
  42. 1E/07/Daffa Novian Atmaja/2041160001

    PSK TRIBIT DIBIT

    [PSK DIBIT]
    Rumus PSK DIBIT adalah Y(t) = A Sin w(t) + Q. PSK DIBIT menggunakan 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit, yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat kecepatan komunikasi, 1 gelombang terdiri dari 2 bit.
    PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan, yaitu :
    00 = 0° (gelombang penuh)
    01 = 90°
    10 = 180°
    11 = 270°.
    Jadi di dalam PSK DIBIT, satu gelombang hanya berisi 2 bit. Dilihat dari grafik penggambaran gelombang, disaat kondisi 10, sampai akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya akan satu lembah dan satu bukit maka membentuk 1 gelombang. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 = 270˚maka gelombang dimulai dari dasar ¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 yang memiliki sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk ½ gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang.

    [PSK TRIBIT]
    Rumus PSK TRIBIT sama dengan rumus dari PSK DIBIT, yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK TRIBIT mempunyai 8 kemungkinan yaitu 0-7 dengan BIT :
    000 = 0°
    001=45°
    010=90°
    011=135°
    100=180°
    101=225°
    110=270°
    11=305°
    Jadi di dalam PSK TRIBIT, satu gelombang hanya berisi 3 bit. Dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimulai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    7°49'16.4"S 111°59'44.5"E

    BalasHapus
  43. 1E/16/Muhammad Rafi M.P./2041160115
    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT

    Didalam Persamaan Y(t) = A sin ωt+ θ, PSK jenis Dibit ini memiliki 1 bit = 1 panjang gelombang. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps). Kemudian ini akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit tersebut berbentuk bilangan logic yaitu 00,01,10,11 sehingga 360 derajat dibagi 4.
    Maka diperoleh
    Logic 00 = 0˚ Logic 10 = 180 ˚
    Logic 01= 90 ˚ Logic 11= 270 ˚
    Apabila proses dimulai dari sudut 0 ˚ maka panjang gelombang juga hanya sampai 0 ˚ berikutnya begitu seterusnya. Sehingga jika Frekuensi sebesar 1 bit maka ada 2400bps, dan bila memiliki frekuensi sebesar 2 bit menjadi 4800bps. Jadi setiap kenaikan 1 Bit maka kecepatannya naik 2 kali lipatnya.

    PSK TRIBIT

    Dalam PSK jenis Tribit memiliki 3 bit yang di dalamnya memiliki 1 panjang gelombang. PSK Jenis ini memiliki frekuensi sebesar 2400Hz dan memerlukan 3 bit yang akan dikirimkan, jadi frekuensi yang diperlukan menjadi 3 kali lipatnya yaitu 7200bps. Karena 3 bit ini dalam PSK Tribit maka terdapat 8 kombinasi bilangan logic yaitu,
    Logic 000 (0 ˚ atau 360 ˚) Logic 100 (180 ˚)
    Logic 001 ( 45 ˚) Logic 101 (225 ˚)
    Logic 010 (90 ˚) Logic 110 (270 ˚)
    Logic 011 (135 ˚) Logic 111 (315 ˚)
    Bila kondisi awal yaitu bit logic 101 maka sudut phasanya ialah 225˚. Apabila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, sampai gelombang dimulai dari dasar dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Setelah itu dilanjutkan dengan bit logic setelahnya begitu seterusnya berlanjut.
    Koordinat Lokasi : -7.847394,112.011890

    BalasHapus
  44. 1E/04/ANANTA WICAKSANA/2041160049

    PSK DIBIT TRIBIT

    • PSK DIBIT
    Y(t) = A Sin w(t) + Q

    PSK menggunakan 2 bit yakni 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit.

    Contoh PSK DIBIT yaitu jika kode 00 = 0° (satu gelombang penuh),jika kode 01 = 90°, jika kode 10 = 180° , jika kode 11 = 270°. Selisih dari setiap perubahannya yakni 90 derajat
    Kecepatan digital adalah setiap bitnya yaitu 4800 bit/s dengan besaran frekuensi 2400 Hz

    • PSK TRIBIT
    Y(t) = A Sin w(t) + Q

    PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan adalah 0-7 DENGAN BIT:
    000= 0°
    001=45°
    010 =90°
    011=135°
    100=180°
    101=225°
    110=270°
    111=305°.

    Selisih dari setiap perubahannya yakni 45 derajat
    Kecepatan digital adalah setiap bit yaitu 7200 bit/s dengan besaran frekuensi 2400 Hz

    Saat kondisi bit 101 sudut fasa adalah 225˚.Dari grafik penggambaran gelombang, maka permulaan gelombang dari bawah dan mulai membentuk 1 gelombang dengan besaran sudut 225˚. Selanjutnya pada keadaan bit 100. permulaan gelombang dari bawah dengan setengah lingkaran dan lalu mulai membentuk 1 gelombang penuh kemudian berlanjut. Dst

    Koordinat= -7.938287, 112.619107

    BalasHapus
  45. 1E/11/Elandara Fajar Syahputera/2041160018
    8°04'59.6"S 112°11'40.4"E

    PSK DIBIT TRIBIT
    • PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Seperti pada gambar pada saat kondisi 10, maka akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.
    • PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    BalasHapus
  46. 1E/08/Dimas Kurniawan/2041160157

    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT
    Rumus PSK DIBIT adalah Y(t) = A Sin w(t) + Q.
    PSK DIBIT ialah PSK dengan 2 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 4800 bps karena terdapat 2 bit jadi bisa mengirim 2 bit per 2 bit. Pada PSK DIBIT yang berubah adalah fasenya dan memiliki 4 variasi yaitu 00 yang memiliki sudut 0˚ atau 360˚, 01 yang memiliki sudut 90˚, 10 yang memiliki sudut 180˚, dan 11 yang memiliki sudut 270˚. Pada contoh gelombang PSK DIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang karena bit 10 memiliki sudut 180˚. Kemudian bit 11 yang memiliki sudut 270˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¼ gelombang. Selanjutnya bit 00 yang memiliki sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk ½ gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang.

    PSK TRIBIT
    Rumus PSK TRIBIT sama dengan rumus dari PSK DIBIT, yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q
    PSK TRIBIT ialah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7
    000= 0°
    001=45°
    010 =90°
    011=135°
    100=180°
    101=225°
    110=270°
    111=305°.
    Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Koordinat lokasi : 8°06'20.9"S 112°06'52.5"E

    BalasHapus
  47. 1E/24/Yayang Uyunurrohma/2041160046
    PSK DIBIT TRIBIT
    • PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Seperti pada gambar pada saat kondisi 10, maka akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.
    • PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    BalasHapus
  48. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  49. 1E/03/Alvin Aldorino Setiawan/2041160158

    PENJELASAN PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT adalah PSK 2 bit yang memiliki 1 gelombang frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 4800 bps karena terdapat 2 bit. Pada PSK DIBIT yang berubah adalah fasenya dan memiliki 4 model yaitu
    • 00 yang memiliki sudut 0˚ atau 360˚
    • 01 yang memiliki sudut 90˚
    • 10 yang memiliki sudut 180˚
    • 11 yang memiliki sudut 270˚
    Pada contoh gelombang PSK DIBIT, gelombang dimulai dari bawah yaitu sebesar ½ gelombang karena bit 10 memiliki sudut 180˚. Kemudian bit 11 memiliki sudut 270˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¼ gelombang. Selanjutnya bit 00 yang memiliki sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk ½ gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 model yaitu
    • 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°
    • 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°
    • 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°
    • 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°
    • 111 memiliki sudut 305°
    PSK TRIBIT gelombangnya dimulai dari bawah yaitu sebesar ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Koordinat Lokasi : 7°56'25.2"S 112°38'59.5"E

    BalasHapus
  50. 1E/13/FEBRI HERMANA PUTRA/2041160072
    -7.9641367 112.64644166666668

    PSK DIBIT

    Di dalam PSK (Phase Shift Keying) agar informasi dapat lebih cepat saat di transmisikan dan menambah efisiensi maka muncul ide agar di dalam Phase Shift Keying dapat memuat 2 bit di dalam 1 gelombang pada PSK. Hal ini adalah sesuatu yang dikembangkan menjadi PSK Dibit yang proses transfernya menjadi 2 kali lipat lebih cepat dari PSK yang beroperasi pada 1 bit. jika kecepatan digital aslinya hanya sebesar 2400 bps, maka dengan PSK Dibit, kecepatan tersebut akan naik dua kali lipat menjadi (2400 x 2) = 4800 bps.
    Di dalam PSK Dibit terdapat yang lebih banyak dari PSK 1 bit yaitu sebanyak 4 (dari 2^n dimana n adalah jumlah bit jadi : 2^2) maka :
    - 00 = 0◦
    - 01 = 90◦
    - 10 = 180◦
    - 11 = 270◦

    PSK TRIBIT

    lalu selanjutnya adalah pengembangan selanjutnya dari Gelombang PSK yaitu PSK Tribit yang kecepatan sinyalnya 3 kali lipat lebih cepat dari PSK 1 bit. Untuk prosess transfer nya kurang lebih sama dengan PSK Dibit, untuk perbedaan dari PSK DIBIT dan PSK TRIBIT terletak pada PSK Tribit yang mempunyai 8 kemungkinan Yaitu :
    - 000 = 0◦
    - 001 = 45◦
    - 010 = 90◦
    - 011 = 135◦
    - 100 = 180◦
    - 101 = 225◦
    - 110 = 270◦
    - 111 = 305◦

    BalasHapus
  51. 1E/01/Abirawa Agung Laksana/2041160039

    PSK DIBIT atau 2 bit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit, yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat kecepatan komunikasi, 1 gelombang terdiri dari 2 bit. DIBIT PSK memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (gelombang penuh), 01 = 90°, 10 = 180°, 11 = 270°. Jadi dalam PSK DIBIT, satu gelombang hanya berisi 2 bit. Misalnya pada citra kondisi 10 terbentuk satu gelombang mulai dari sudut 180 derajat, kemudian terbentuk satu gelombang dari satu lembah ke satu gunung pada citra. Jika Anda melihat grafik, gelombang dimulai di bagian bawah. Kemudian berlanjut ke posisi ke-11. Jika dilihat dari tabel, bit ke 11 memiliki sudut fasa 270°, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk lingkaran. Lanjutkan ke bit 00 dan seterusnya.
    PSK TRIBIT atau 3bit memiliki 1 panjang gelombang 3-bit. Frekuensinya adalah 2400 Hz. Jadi 3 bit 3×2400 = 7200bps Kirim pada frekuensi yang sama tetapi amplitudonya hanya 3 kali lebih tinggi. TRIBIT memiliki 8 kemungkinan: 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225 °, 110=270°, 11=305°. 101 = 225 ° Seperti yang terlihat pada grafik, bentuknya ke bawah dan terpotong. Kemudian turun. Selanjutnya 100=180 ° 0,180, sinus busur. Jadi 3 tempat dalam 1 gelombang. Angka-angka dalam bilangan biner mengelilingi lingkaran, jadi bagaimana jika mereka tidak ditempatkan di sekitar lingkaran? Atau, bagi lingkaran dengan 4 untuk mendapatkan 4 kuadran/4 area. Sistem ini disebut Quadrant Phase Shift Modulation atau Quadrature Phase Shift Keying atau QPSK

    Titik Koordinat: -7.9617667, 112.6650373

    BalasHapus
  52. 1E/18/Nasrul Deva Pratama/2041160059
    8°02'22.4"S 111°50'55.2"E

    PSK DIBIT
    PSK (Phase Shift Keying)DIBIT adalah suatu bentuk proses pengiriman sinyal yang telah dikembangkan dari 1 bit yang memuat 1 gelombang, menjadi 2 bit dimuat dalam 1 gelombang,hal ini menjadikan PSK DIBIT lebih cepat yang pada awalnya 1 bit=2400bps, menjadi 1 bit = (2×2400)=4800bps
    Di dalam PSK DIBIT ada 4 variasi besaran sudut yang dilambangkan dengan kode biner, diantaranya:
    00= 0°
    01= 90°
    10= 180°
    11= 270°

    PSK TRIBIT
    PSK (Phase Shift Keying)TRIBIT adalah pengembangan selanjutnya dari PSK DIBIT, yang membedakan adalah kecepatannya, PSK TRIBIT mempunyai kecepatan 1 tingkat diatas PSK DIBIT yaitu, misal kecepatan yang digunakan adalah 2400bps, jika di buat pada PSK TRIBIT, maka (3×2400)= 7200bps
    Di dalam PSK TRIBIT ada 8 variasi besaran sudut yang dilambangkan dengan kode biner, diantaranya:
    000= 0°
    001= 45°
    010= 90°
    011= 135°
    100= 180°
    101= 225°
    110= 270°
    111= 305°

    BalasHapus
  53. 1E/15/Krisna Murti Rachmadani/2041160031

    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT (Phase Shift Keying 2 Bit) adalah pengembangan proses pengiriman sinyal dari 1 bit dalam 1 gelombang menjadi 2 bit dalam 1 gelombang dengan frekuensi 2 x 2400 = 4800 bps.
    Yang berubah adalah fasenya. Pengirimannya dalam 2 bit, sehingga terdapat 4 atau 2^n dengan n = 2 yaitu
    - 00 (0° atau 360°)
    - 01 (90°)
    - 10 (180°)
    - 11 (270°)
    Contohnya pada 00 dengan sudut 0°, panjang gelombangnya hanya sampai 0°. Kemudian diterapkan pada keluaran modem.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT (Phase Shift Keying 3 Bit) adalah pengembangan proses pengiriman sinyal menjadi 3 bit dalam 1 gelombang dengan frekuensi 3 x 2400 = 7200 bps. Pengirimannya dalam 3 bit, sehingga terdapat 8 yaitu
    - 000 (0° atau 360°)
    - 001 (45°)
    - 010 (90°)
    - 011 (135°)
    - 100 (180°)
    - 101 (225°)
    - 110 (270°)
    - 111 (305°)
    Contohnya pada 101 dengan sudut 225°, panjang gelombangnya hanya sampai 225°. Kemudian diterapkan pada keluaran modem.

    Koordinat Lokasi : -7.937834,112.694134

    BalasHapus
  54. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  55. 1E/Anisa Yakhtarina Dewanti/2041160142

    Modulasi PSK sudah mulai dikembangkan dengan rumus 2^n. Untuk PSK dengan 2 bit disebut dengan PSK dibit. Ada juga PSK dengan 3 bit atau tribit.
    PSK dibit setiap 2 bit memiliki satu gelombang dengan frekuensinya yang tetap yaitu 2400, yang berbeda hanya pada kecepatannya yaitu sebesar 4800 bps. Selain kecepatan, yang berubah adalah fasanya. Terdapat 4 variasi yang menentukkan sudut fasa sesuai dengan rumus 2^n. Besar sudut tersebut ditentukan dari 00 sebesar 0° atau 360°, 01 sebesar 90°, 10 sebesar 180°, dan 11 sebesar 270°.
    Sedangkan untuk PSK tribit satu gelombang memiliki 3 bit dengan frekuensi yang sama yaitu 2400, sehingga kecepatannya yaitu 7200 bps dan terdapat 8 variasi sudut yaitu 000 sebesar 0° atau 360°, 001 sebesar 45°, 010 sebesar90°, 011 sebesar 135°, 100 sebesar 180°, 101 sebesar 225°, 110 sebesar 270°, 111 sebesar 305°

    -7.26640646805813, 112.71678345436439

    BalasHapus
  56. 1D/Ryan Arief Satrio/2041160104

    Diantara berbagai macam terminal yang paling berkembang yaitu PSK, karena memungkinkan untuk berkomunikasi dengan baik. Perubahan gelombang pada PSK yaitu per bit, 1 bit 1 panjang gelombang. Sedangkan frekuensi dibatasi antara 300-3400 HZ, pada PSK diambil contoh 2400 HZ, jadi dalam 1 bit mengirim data 2400 bps karena mengikuti karakteristik saluran telepon yang hanya bisa dilewati suara. Ada 2 macam PSK yaitu PSK Dibit dan PSK Tri Bit. Pada PSK Dibit perubahan gelombang yaitu per 2 bit. 2 bit itu 4 kombinasi yaitu 00, 01,10,dan 11, karena 4 kombinasi dalam 1 panjang gelombang sinus dibagi 4 jadinya 0°, 90°, 180°, 270°. Untuk 00 diberikan sudutt 0/360°, 01 diberikan sudut 90°, 10 diberikan sudut 180°, 11 diberikan sudut 270°. Jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang bertemu dengan sudut nya kembali, seperti contoh 10 dengan sudut 180° jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang ketemu lagi dengan sudut 180° di gelombang berikutnya. 1 panjang gelombang frekuensinya tetap yang digunakan 2400 Hz. Jadi yang dikirim dalam 2 bit itu mengirim lebih banyak dari PSK biasa yaitu 2 kali nya frekuensi yaitu 4800 bps. Jadi kesimpulannya PSK dibit ini mengirim data lebih cepat dari PSK biasa. Pada Tri Bit perubahan gelombang yaitu per 3 bit, dibagi menjadi 8 kombinasi yaitu 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110,111. Jadi dalam 1 panjang gelombang dibagi 8. Untuk 000 diberikan sudut 0/360°, 001 diberikan sudut 45°, 010 diberikan sudut 90°, 011 diberikan sudut 135°, 100 diberikan sudut 180°, 101 diberikan sudut 225°, 110 diberikan sudut 270°, 111 diberikan sudut 305°. Jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang bertemu dengan sudut nya kembali, seperti contoh 101 dengan sudut 225° jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang ketemu lagi dengan sudut 225° di gelombang berikutnya. Jadi dalam PSK Tribit menggunakan 2400 frekuensi. Jadi dalam mengirim data dengan kecepatan 3 kalinya frekuensi yaitu 7200 bps, jadi lebih cepat mengirim data menggunakan PSK Tri Bit daripada PSK biasa dan PSK Dibit.

    Koordinat Lokasi : -7.958445,112.657836

    BalasHapus
  57. 1E/20/Salwa Nadirah/2041160083

    PSK DIBIT TRIBIT

    - PSK DIBIT
    Y(t) = A Sin w(t) + Q
    PSK Dibit adalah dua bit dengan 1 gelombang, untuk 1 gelombangnya = 2400 Hz tetapi memiliki 2 bit dengan kecepatannya 4800 bps (tiap 2400 detik akan mengirimkan per 2 bit). Untuk PSK Dibit yang berubah hanya phasenya dan memiliki 4 variasi yaitu 00 (untuk sudut phase 0° dan 360°), 01 (untuk sudut phase 90°), 10 (untuk sudut phase 180°), dan 11 (untuk sudut phase 270°). Untuk selisih tiap perubahannya adalah 90°.
    Pada contoh gambar PSK Dibit, 2 bit pertama adalah 10 = 180° jadi gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk 1/2 gelombang, lalu untuk 2 bit berikutnya adalah 11 = 270° jadi gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk 1/4 gelombang, kemudian untuk 2 bit berikutnya adalah 00 = 0° jadi gelombang dimulai dari atas dengan bentuk 1/2 gelombang, setelah itu untuk 2 bit yang terakhir adalah 10 = 180° jadi gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk 1/2 gelombang.

    - PSK TRIBIT
    Y(t) = A Sin w(t) + Q
    PSK Tribit adalah tiga bit dengan 1 gelombang, untuk 1 gelombangnya = 2400 Hz tetapi memiliki 3 bit dengan kecepatannya 7200 bps (tiap 2400 detik akan mengirimkan per 3 bit). Untuk PSK Tribit yang berubah hanya phasenya dan memiliki 8 variasi yaitu :
    000 = 0°
    001 = 45°
    010 = 90°
    011 = 135°
    100 = 180°
    101 = 225°
    110 = 270°
    111 = 305°
    Untuk selisih tiap perubahannya adalah 45°.

    Pada contoh gambar PSK Tribit, 3 bit pertama adalah 101 = 225° jadi gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk 3/4 gelombang, 3 bit berikutnya adalah 100 = 180° jadi gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk 1/2 gelombang, dan seterusnya.

    Kordinat lokasi = -7.9842974, 112.636618

    BalasHapus
  58. 1D / 17 / Nabila Laila Nirmala / 2041160040

    PSK berkembang pesat diantara yang lainnya dikarenakan PSK sendiri memungkinkan untuk mempercepat komunikasi. Disini 1 bit sama dengan 1 gelombang. Frekuensi disini dibatasi yaitu 300-3400 Hz.

    PSK DIBIT ( Per 2 bit )
    2 bit disini merupakan 4 kombinasi yaitu 00 ,01,01,11. Sedangkan 1 panjang gelombang sendiri yaitu sama dengan 360 derajat/ 1 lingkaran. 1 panjang gelombang sinus sendiri dibagi 4 yaitu 0, 90, 180, 270.
    Untuk 00 sudutnya 0° ,360°
    Untuk 01 sudutnya 90°
    Untuk 10 sudutnya 180°
    Untuk 11 sudutnya 270°
    Disini frekuensi tetap, 1 panjang gelombang yang memilki frekuensi 2400 Hz, kecepatan bitnya menjadi sebanyak 4800 bps. Dibit ini 2 kali lebih cepat dari PSK biasa

    PSK TRIBIT ( Per 3 bit )
    2 bit disini merupakan 8 kombinasi yaitu 000,001,010,011,100,101,110,111.Pada PSK TRIBIT, 1 panjang gelombang dibagi menjadi 8.
    Untuk 000 sudutnya 0°,360°
    Untuk 001 sudutnya45°
    Untuk 010 sudutnya 90°
    Untuk 011 sudutnya135°
    Untuk 100 sudutnya180°
    Untuk 101 sudutnya 225°
    Untuk 110 sudutnya 270°
    Untuk 111 sudutnya 305°

    Disini kecepatan bitnya 3x2400= 7200bps.

    (-7.8495347, 112.5260110)

    BalasHapus
  59. 1D/15/Khomsanes Adzimatunnisa/2041160038

    PSK termasuk memiliki perkembangan yang pesat, psk juga memungkinkan mempercepat kita dalam berkomunikasi. Perbedaan jarak gelomboang adalah per bit, jadi setiap bit mewakili 1 gelombang. Dan frekuensi disini dibatasi dari  300 Hz hingga 3400 Hz.
    Semisal pada frekuensi 2400 Hz per second dikirimkan 1 gelombang.

    PSK DIBIT
    Persamaan dari PSK Dibit yaitu Y(t) = Sin w(t) + Q
    Setiap gelombang mengantarkan 2 bit, memiliki 4 kombinasi. Atau 1 panjang gelombang sinus dibagi 4 sehingga menjadi, 0° 90° 180° dan 360°. Dan bit nya yaitu 00, 01, 10, dan 11. Logic 00 = 0°, logic 01 = 90°, logic 10 = 180° dan logic 11 = 270°.  Pada bit ini memiliki konerja 2 kali lebih cepat dibandingkan dengan PSK biasanya.

    PSK TRIBIT
    Persamaan dari PSK Tribit yakni Y(t) = A Sin w(t) + Q
    per 3 bit, setiap 3 bit mewakili 1 gelombang. Sehingga semua di bagi menjadi 8 bagian yaitu, 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110, dan 111. Untuk gelombangnya juga dibagi menjadi 8 yakni 0°, 45°, 90°, 135°, 180°, 225°, 270°, dan 305°. Contohnya 1 panjang gelombang ketika sudut 225° menuju pada 225° di sisi lain dengan bit 101. Kecepatannya dapat dihitung melalui jumlah bit di kali dengan 2400 Hz, menghasilkan 7200 bps.
    Terdapat konsepcyang baru, yaitu dibagi 8 juga.
    Logic 000 = 0°
    Logic 001 = 45°
    Logic 010 = 90°
    Logic 011 = 135°
    Logic 100 = 180°
    Logic 101 = 225°
    Logic 110 = 270°
    Logic 111 = 305°

    Titik koordinat : -8.109638,112.444842

    BalasHapus
  60. 1D/13/Habib Mustofa Akhyar/2041160089

    - PSK DIBIT
    Dibit PSK memiliki persamaan Y(t)=A Sin w(t)+Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, itu adalah 0 atau 1 karena hanya menggunakan 1 bit. Untuk mempercepat kecepatan komunikasi, ada 1 gelombang dan 2 bit. Dalam PSK DIBIT, ada 4 opsi yang mungkin: 00 = 0° (gelombang penuh), 01 = 90°, 10 = 180°, 11 = 270 °. Jadi di PSK DIBIT, sebuah gelombang hanya berisi 2 bit. Sama seperti foto di state 10, jadi akan membentuk 1 gelombang dari 180 derajat, jadi sketsanya akan menjadi lembah dan bukit membentuk 1 gelombang. Saat melihat dari grafik, sampai gelombang dimulai di bagian bawah. Berikutnya adalah tempat ke-11. Dari tabel, sudut fasa posisi ke-11 adalah 270 derajat, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bundaran. Berikutnya adalah bit 00 dan seterusnya.

    - PSK TRIBIT
    PSK TRI BIT dan PSK DIBIT memiliki persamaan yang sama: Y(t)=A Sin w(t)+Q. Dalam PSK TRI BIT, 8 mungkin 0-7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010 =90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270° , 11 =305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 wave terdiri dari 3 bit, seperti terlihat pada foto. Dari tabel, sudut fasa bit 101 adalah 225. Dari gambaran grafis gelombang, hingga gelombang dimulai dari bawah dan membentuk gelombang dengan sudut 225 °. Status bit 100 dilanjutkan. Dari tabel, sampai gelombang dimulai dari setengah lingkaran bawah dan membentuk gelombang penuh dan kemudian berlanjut.

    Titik Koordinat : 8°12'14"S 113°06'47"E

    BalasHapus
  61. 1D/06/Arhisya Putri Damayanti/2041160063

    PSK memungkinkan komunikasi dengan baik dimana perubahan gelombang per bit sama dengan 1 panjang gelombang, Sedangkan frekuensinya dibatasi antara 300-3400 HZ. Misalnya pada frekuensi 2400 Hz per second maka dikirimkan 1 gelombang. Seiring perkembangan zaman, berkembang pula PSK DIBIT dan PSK TRIBIT.

    PSK (Phase Shift Keying) DIBIT memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Dimana 2 bit merupakan 4 kombinasi dari bit 00, 01, 10, dan 11. 1 panjang gelombang sinus dibagi menjadi 4 yakni 0°, 90°, 180°, dan 360°. Dengan pembagian Panjang gelombang 00 = 0°, logic 01 = 90°, logic 10 = 180° dan logic 11 = 270°. Pada bit ini meiliki kecepatan 2 kali lebih cepat dibandingkan PSK biasanya. Misalnya 1 panjang gelombang dengan frekuensi 2400 Hz maka kecepatan bitnya menjadi 4800 bps.

    PSK (Phase Shift Keying) TRIBIT memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Dimana 3 bit mewakili 1 gelombang yang merupakan kombinasi dari 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110, 111 . Gelombang sinusnya terbagi menjadi 0°, 45°, 90°, 135°, 180°, 225°, 270°, dan 305°. Sehingga pembagian panjang gelombangnya 000= 0°, 001=45°, 010 =90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270° , 111 =305°. Misalnya 1 panjang gelombang saat sudut 225° menuju sisi 225° lain dengan bit 101 maka kecepatannya dihitung melalui jumlah bit dikali dengan 2400 Hz sehingga hasilnya 7200 bps.

    -7.648700,112.113277

    BalasHapus
  62. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
    Balasan
    1. 1D/02/Abel Asriel Bangun/2041160033

      PSK Dibit Tribit

      PSK DIBIT
      PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

      PSK TRIDIBIT
      1 panjang gelombang 3 bit . Frekuensi nya 2400Hz . Jadi 3 bit 3×2400 = 7200bps .dengan frekuensi dikrimkan sama tetapi besaran hanya lebih tinggi karena 3kali . Pada TRIBIT memiliki 8 kemungkinan 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.
      101= 225° dilihat pada grafik bentuk nya turun, memotong. Kemudian turun. Dan 100=180° .180 berikut nya, sinus terbalik. Jadi 3 bit dalam 1 gelombang.Angka dalam bilangan biner ada pada mengelilingi lingkaran, kemudian bagimana jika tidak diletakkan dikeliling lingkaran. Cara lainnya lingkaran dibagi 4 jadinya 4 kuadran/4 daerah. Sistem yg disebut dengan kuadran phase shif modulation Atau Quadratur phase shift keying (QPSK)

      Hapus
  63. 1D JTD/24/Trio Prawiro Negoro/2041160024

    Phase Shift Keying adalah mode modulasi digital yang mengubah tiap bit data digital (logik 0 & 1) kedalam sinyal analog yang sepadan.

    • PSK DIBIT
    PSK dibit terdapat persamaan yang dimana PSK ini memakai 2 bit, dikarenkan cuma memakai 1 bit yaitu angka 0 ataupun angka 1. Agar memacu komunikasinya sehingga, dbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Dimana di PSK DIBIT terdapat 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. maka pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    Seperti gambar disaat kondisi 10, sampai dengan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ jika sketsanya membentuk satu lembah dan membentuk satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik sampai gelombang dimulai dari dasar. Setelah itu dilanjutkan dengan bit 11, apabila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 yaitu 270˚, maka dari itu itu gelombang dimulai dari dasar dengan¼ bundaran. Setelah itu dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    • PSK TRIBIT
    PSK TRI BIT memiiki persamaan dengan PSK DIBIT yaitu Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT memiliki 8 mungkin ialah 0- 7 ialah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombangnya, sehingga gelombang akan dimuai dari dasar dan akan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Setelah itu dengan keadaan bit 100. Jika dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang yang penuh kemudian akan dilanjutkan sampai seterusnya.

    Koordinat lokasi : -6.996678,113.869536

    BalasHapus
  64. 1D/4/ahmad fariz ardiansyah/2041160123

    PSK DIBIT TRIBIT

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT (Phase Shift Keying 2 Bit) adalah pengembangan proses pengiriman sinyal dari 1 bit dalam 1 gelombang menjadi 2 bit dalam 1 gelombang dengan frekuensi 2 x 2400 = 4800 bps.
    Yang berubah adalah fasenya. Pengirimannya dalam 2 bit, sehingga terdapat 4 atau 2^n dengan n = 2 yaitu
    - 00 (0° atau 360°)
    - 01 (90°)
    - 10 (180°)
    - 11 (270°)
    Contohnya pada 00 dengan sudut 0°, panjang gelombangnya hanya sampai 0°. Kemudian diterapkan pada keluaran modem.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT (Phase Shift Keying 3 Bit) adalah pengembangan proses pengiriman sinyal menjadi 3 bit dalam 1 gelombang dengan frekuensi 3 x 2400 = 7200 bps. Pengirimannya dalam 3 bit, sehingga terdapat 8 yaitu
    - 000 (0° atau 360°)
    - 001 (45°)
    - 010 (90°)
    - 011 (135°)
    - 100 (180°)
    - 101 (225°)
    - 110 (270°)
    - 111 (305°)
    Contohnya pada 101 dengan sudut 225°, panjang gelombangnya hanya sampai 225°. Kemudian diterapkan pada keluaran modem.

    Koordinat Lokasi : -7.937834,112.694134

    BalasHapus
  65. 1D/05/ALFIAN MALIK KUSWARA/2041160069
    2041160069-7.872554,112.678224
    PSK DIBIT
    Pada PSK biasa kita menggunakan 1bit sebagai pergeseran fasa, berbeda dengan itu PSK Dibit menggunnakan 1 gelombang dengan 2bit pada setiap penggolongannya, bisa kita lihat diatas dimana setiap 2bit tersebut mempengaruhi perubahan fasa nya. Jadi ada 4 kemungkinan terjadinya perubahan fasa.
    Pada biner 00 fasa bergeser 0*
    Pada biner 01 fasa bergeser 90*
    Pada biner 10 fasa bergeser 180*
    Pada biner 11 fasa bergeser 360*

    PSK TRI DIBIT
    Mirip dengan PSK Dibit tetapi pada PSK Tri Dibit menggunakan 1 gelombong dengan 3bit pada setiap penggolongannya, jadi ada 8 kemungkinan terjadinya perubahan fasa, contoh diatas bisa kita lihat setiap 3bit tersebut mempengaruhi perubahan fasanya.
    Pada biner 000 fasa bergeser 0*
    Pada biner 001 fasa bergeser 45*
    Pada biner 010 fasa bergeser 90*
    Pada biner 011 fasa bergeser 135*
    Pada biner 100 fasa bergeser 180*
    Pada biner 101 fasa bergeser 225*
    Pada biner 110 fasa bergeser 270*
    Pada biner 111 fasa bergeser 305*

    BalasHapus
  66. 1D/10/Dwiva Octaqiyyah/2041160102
    Antara ASK, FSK, dan PSK yang paling cepat dan berkembang yaitu PSK karena memungkinkan untuk mempercepat komunikasi. Perubahan psk dihitung perbite.
    Pada 2400 data yang dikirimkan adalah 1bite. 2400 bite per second adalah sangat lambat. Frekuensi tetap 2400Hz karena memang karekteristik. 1 gelombang bisa mengirimkan 2bite dengan cara PSK dibit. PSK dibit mempunyai kecepatan sebesar 4800bps. 2 bite ada 4 kombinasi. Kombinasinya antara lain 00, 01, 10, dan 11. Sinyal itu 1 panjang gelombang sama dengan 360 derajad. Psk dibit lebih cepat daripada psk biasa. Pada dibit 1 gelombang yang berukuran 360 derajad tersebut dibagi menjadi 4 bagian sudut yaitu 0°, 90°, 180°, dan 270°. Sebagai contoh diatas yaitu nilai 10 maka dapat diperoleh sudut sebesar 180°. Setelah mencari titik sudut 180° pertama maka akan ditarik garis lanjutan pada sudut 180° berikutnya. Maka gelombang yang dihasilkan tersebut adalah ketika setelah ditarik garis pada 180° kedua.Tribit atau 3 bite yaitu per 3 bite 1 panjang gelombang. Maka 1 panjang gelombang 360 derajad dibagi 8. Kecepatan tribit sebesar 7200bps. Pada tribit mempunyai 8 kombinasi nilai yaitu 000, 001, 010, 100, 011, 110, 101, dan 111. Dapat diingatkan kembali bahwa 1 panjang gelombang berukuran 360°. Pada sudut 360° pula dibagi menjadi 8 bagian sudut. Sebagai contoh pada nilai 101. Pada 101 dilihat pada tabel berukuran 225°. Maka dari sudut 0° hingga 225°, titik yang pertama yaitu pada 225° selanjutnya ditarik garis pada sudut 225° yang kedua. Maka bentuk gelombangnya yaitu gelombang ketika ditarik garis dari sudut 225° pertama hingga sudut 225° kedua.
    Koordinat lokasi: -7,2580469, 112,7111224

    BalasHapus
  67. 1D/11/Fatonatul Mubarokah/2041160073

    PSK Dibit
    Untuk mempercepat dalam pengiriman suatu informasi, pada PSK Dibit terdapat dua bit dalam satu gelombang. Disamakan dengan persamaan Y(t)=A sin ω(t)+θ. Jadi dalam proses ini hanya ada kode biner dalam gelombang sinyal yang bekerja tersebut. Dan kemungkinan yang ada, terdapat empat jenis sudut yang dilambangkan dalam biner yaitu biner 00 untuk 0˚, 01 = 90˚, 10 = 180˚, 11 = 270˚. Maka dari itu apabila satu bit nya memiliki kecepatan 2400 bps, dan jika dua bit kecepatannya adalah 4800 bps.

    PSK Tribit
    Berbeda dengan PSK Dibit, pada PSK Tribit ini memiliki tiga bit dalam satu gelombang. Untuk tridibit ini pembentukan sudut dengan binernya yaitu sebagai berikut :
    000 = 0˚ dan 360˚, 001 = 45˚, 010 = 90˚, 011 = 135˚, 100 = 180˚, 101 = 225˚, 110 = 270˚, 111 = 305˚
    Jadi untuk kecepatan gelombang yang dimiliki oleh PSK Tridibit ini, untuk satu gelombangnya sebesar 7200 bps.

    Koordinat Lokasi : 8°02'01.4"S 112°12'01.6"E

    BalasHapus
  68. 1D/01/ABDU FAIQ MU’AFIY/2041160137
    PSK DIBIT
    PSK DIBIT satu gelombang terdiri dari 2 bit. Persamaan PSK DIBIT adalah Y(t)= A sin w(t)+Q. Jika psk memakai 2 bit, karena hanya menggunakan 1 bit ialah 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi dibuat 1 gelombang 2 bit. PSK DIBIT ada 4 kemungkinan yaitu :
    1. 00=0°
    2. 01=90°
    3. 10=180°
    4. 11=270°
    PSK TRI BIT
    Persamaan PSK TRI BIT sama dengan persamaan PSK DIBITyaitu Y(t)= A sin w(t)+Q. PSK TRI BIT ada 8 kemungkinan yaitu 0-7 dengan kemungkinan :
    1. 000=0°
    2. 001=45°
    3. 010=90°
    4. 011=135°
    5. 100=180°
    6. 101=225°
    7. 110=270°
    8. 11=305°
    Jadi pada PSK DIBIT 1 gelombang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Koordinat Lokasi = -7,9456795, 112,6165155

    BalasHapus
  69. 1DJTD/14/Ivana Arum Dimarsasi//2041160068

    PSK DIBIT dan PSK TRI DIBIT

    PSK DIBIT
    merupakan jenis dari PSK yang mempunyai 2 bit yaitu contoh 00 = 0o , 01 = 90o , 10 = 1800 , 11 = 270o. dari gelombang sinusoidal jika setengah gelombang berada di sudut 1800 maka satu gelombang berada di 0o. gelombang tersebut akan merambat dengan tetap posisi terseut. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya. Di PSK DIBIT terdapat persamaan Y(t) = A sin ω(t) + θ dengan keterangan A Sin yaitu ASK (amplitudo shift keying) ωt yaitu FSK (frequency shift keying) dan θ yaitu PSK (phase shift keying). Terdapat kecepatan amplitude yang berketetapan = 4800bps dan frekuensi sebesar 2400 hz.

    PSK TRI DIBIT
    sedangkan untuk PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . dengan keterangan A Sin yaitu ASK (amplitudo shift keying) ωt yaitu FSK (frequency shift keying) dan θ yaitu PSK (phase shift keying). PSK TRI BIT adalah sesuai dengan Namanya yaitu TRI maka terdapat tiga bit yang akan digunakan. PSK TRI BIT berkaitan dengan kuadran dengan setiap fase dengan fase yang lain mempunyai selisih yang sama. BIT pada PSK TRI BIT diantaranya yaitu 000 001 010 011 100 101 110 111 . dengan membantuk gelombang sinusoidal yang setengah gelombangnya sebesar 180o dan jika satu gelombang sebesar 0o. namun pada PSK TRI BIT ini terdapat 3x 2400 = 7200 bps yang berkaitan dengan bit-bit yang digunakan. 0

    Koordinat lokasi : -7.233877,112.747094

    BalasHapus
  70. 1D/18/Navallino Mochammad Alvido/2041160065
    PSK DIBIT
    satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI DIBIT
    mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin yaitu 0- 7 ialah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.
    7° 56' 40" 112° 36' 54"

    BalasHapus
  71. 1D/03/Abi Maulana/2041160141

    PSK DIBIT
    Didalam Persamaan Y(t) = A sin ωt+ θ, PSK jenis Dibit ini memiliki 1 bit = 1 panjang gelombang. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps). Kemudian ini akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit tersebut berbentuk bilangan logic yaitu 00,01,10,11 sehingga 360 derajat dibagi 4.
    Maka diperoleh
    Logic 00 = 0˚ Logic 10 = 180 ˚
    Logic 01= 90 ˚ Logic 11= 270 ˚
    Apabila proses dimulai dari sudut 0 ˚ maka panjang gelombang juga hanya sampai 0 ˚ berikutnya begitu seterusnya. Sehingga jika Frekuensi sebesar 1 bit maka ada 2400bps, dan bila memiliki frekuensi sebesar 2 bit menjadi 4800bps. Jadi setiap kenaikan 1 Bit maka kecepatannya naik 2 kali lipatnya

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Titik Koordinat : (7°56'06"S 111°58'09"E)

    BalasHapus
  72. MUHAMMAD ALDY FREMMUZAR
    16/2041160124
    1D JTD

    PSK DIBIT TRIBIT

    • PSK DIBIT
    • Y(t) = A Sin w(t) + Q
    PSK menggunakan 2 bit yakni 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit.

    Contoh PSK DIBIT yaitu jika kode 00 = 0° (satu gelombang penuh),jika kode 01 = 90°, jika kode 10 = 180° , jika kode 11 = 270°. Selisih dari setiap perubahannya yakni 90 derajat
    Kecepatan digital adalah setiap bitnya yaitu 4800 bit/s dengan besaran frekuensi 2400 Hz

    • PSK TRIBIT
    • Y(t) = A Sin w(t) + Q
    PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan adalah 0-7 DENGAN BIT:
    000= 0°
    001=45°
    010 =90°
    011=135°
    100=180°
    101=225°
    110=270°
    111=305°.

    Selisih dari setiap perubahannya yakni 45 derajat
    Kecepatan digital adalah setiap bit yaitu 7200 bit/s dengan besaran frekuensi 2400 Hz

    Saat kondisi bit 101 sudut fasa adalah 225˚.Dari grafik penggambaran gelombang, maka permulaan gelombang dari bawah dan mulai membentuk 1 gelombang dengan besaran sudut 225˚. Selanjutnya pada keadaan bit 100. permulaan gelombang dari bawah dengan setengah lingkaran dan lalu mulai membentuk 1 gelombang penuh kemudian berlanjut. Dst

    Koordinat= -7.934809,112.647081

    BalasHapus
  73. 1D/08/Daffa Ahmad Saechu/2041160047
    PSK Dibit dan PSK Tribit

    PSK Dibit memeiliki 4 kombinasi dan setiap gelombang mengantarkan 2 bit,kombinasinya adalah 00,01,10 dan 11.PSK Dibit ini juga dapat menghantarkan informasi dengan cepat karena kemampuannya mengantarkan satu gelombang yang memiliki 2 bit.Pada bit ini memiliki kecepatan 2 kali lebih cepat dari PSK biasanya.

    PSK Tribit memiliki 1 gelombang dengan setiap gelombang memiliki 3 bit,sehingga memiliki kecepatan yang lebih cepat daripada PSK Dibit.Hal ini juga membuat PSK Tribit memiliki kombinasi yang lebih banyak yaitu 8 kombinasi,kombinasinya adalah 000,001,010,011,100,101,110,111

    Koordinat Lokasi = -7.927928,112.599970

    BalasHapus
  74. 1D/19/RIZKY STARHEZA RAMADHAN/2041160139
    Titik Koordinat : -7.443528, 112.694941

    ~ PSK DIBIT
    Dalam PSK DIBIT, gelombang hanya terdiri dari 2 bit. Sama seperti keadaan 10 pada foto, gelombang terbentuk dari sudut 180. Saat melihat dari grafik, sampai gelombang dimulai di bagian bawah. Dibit PSK memiliki persamaan Y(t)=A Sin w(t)+Q. Jika PSK menggunakan 2 bit, itu adalah 0 atau 1 karena hanya menggunakan 1 bit. Untuk mempercepat kecepatan komunikasi, ada 1 gelombang dan 2 bit. Dalam PSK DIBIT, ada 4 opsi yang mungkin: 00 = 0° (gelombang penuh), 01 = 90°, 10 = 180°, 11 = 270 °. Jadi di PSK DIBIT, sebuah gelombang hanya berisi 2 bit.

    ~ PSK TRIBIT ( Per 3 bit )
    PSK TRI BIT dan PSK DIBIT memiliki sejumlah kesamaan yaitu : Y(t)=A Sin w(t)+Q. Dalam PSK TRI BIT, 8 mungkin 0-7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010 =90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270° , 11 =305°. Jadi Kesimpulan pada PSK DIBIT 1 wave terdiri dari 3 bit, seperti dapat kita lihat pada foto. Dari tabel, sudut fasa bit 101 adalah 225.
    3 bit disini adalah 8 kombinasi yaitu 000,001,010,011,100,101,110,111.Pada PSK TRIBIT, 1 panjang gelombang dibagi menjadi 8.
    Pada 000 sudutnya 0°,360°
    Pada 001 sudutnya45°
    Pada 010 sudutnya 90°
    Pada 011 sudutnya135°
    Pada 100 sudutnya180°
    Pada 101 sudutnya 225°
    Pada 110 sudutnya 270°
    Pada 111 sudutnya 305°

    BalasHapus
  75. 1D/09/DIVIA CAHAYA/2041160034

    Phase Shift Keying (PSK) dibatasi oleh kemampuan peralatan untuk membedakan perbedaan fasa yang kecil. Faktor ini bertanggung jawab untuk menentukan potensi bit rate. Modulasi amplitudo kuadratur dapat didefinisikan sebagai konsolidasi ASK dan PSK sehingga perbedaan maksimum antara setiap unit sinyal (bit, dibit, tribit, dan sebagainya) tercapai.
    Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit (PSK Dibit) dengan frekuensinya yang tetap yaitu PSK awalnya sebesar 2400 bps menjadi dua kali lipat kecepatannya yaitu sebesar 4800 bps. Di dalam PSK Dibit ada 4 variasi besaran sudut yang dilambangkan dengan kode biner, yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°.

    Kemudian pengembangan selanjutnya dari PSK Dibit, mempunyai kecepatan 1 tingkat diatas yaitu 3bit (PSK Tribit) maka kecepatan 2400 bps menjadi 7200 bps karena tiga kali lipat dari aslinya. Di dalam PSK Tribit ada 8 variasi besaran sudut yang dilambangkan dengan kode biner, yaitu 000= 0° , 001= 45° , 010= 90° , 011= 135° , 100= 180° , 101= 225° , 110= 270° , 111= 305°.

    Keduanya memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q.

    BalasHapus
  76. 1D/07/Bita Kusuma Wardana/2041160082

    PSK DIBIT
    PSK dibit ini memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    Seperti pada gambar pada saat kondisi 10, maka akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat Lokasi: -7.085790,112.588554

    BalasHapus
  77. 1D/23/TIARA AJENG PAMUNGKAS /2041160110

    PSK memiliki perkembangan yang paling besar karena memungkinkan berkembangnnya komunikasi.perbedaan jarak dari gelomboang yaitu per bit, maka setiap bit mewakili 1 gelombang. Dan frekuensinya dibatasi dari 300 Hz hingga 3400 Hz.
    PSK DIBIT
    PSK dibit mempunyai persamaan yaitu Y(t) = Sin w(t) + Q
    pada Setiap gelombang menggunakan 2 bit, dan memiliki 4 kombinasi yaitu 1 panjang gelombang sinus dibagi 4 sehingga menjadi 0° 90° 180° dan 360°.
    bit nya yaitu 00, 01, 10, dan 11.
    Logic 00 = 0°,
    logic 01 = 90°,
    logic 10 = 180°
    logic 11 = 270°.
    Pada bit ini memiliki konerja 2 kali lebih cepat dibandingkan dengan PSK biasanya.Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps)lalu akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang

    PSK TRIBIT
    persamaannya adalah Y(t) = A Sin w(t) + Q
    memiliki 3 bit mewakili 1 gelombang. jdengan kombinasi, 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110, dan 111. gelombang dibagi juga dengan kombinasi 0°, 45°, 90°, 135°, 180°, 225°, 270°, dan 305°.
    dengan kemungkinan.
    logic 000 = 0°
    logic 001 = 45°
    logic 010 = 90°
    logic 011 = 135°
    logic 100 = 180°
    logic 101 = 225°
    logic 110 = 270°
    logic 111= 305°


    -8.1575, 112.0493

    BalasHapus
  78. 1D/22/Shendi Setya Pradana/2041160138

    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT satu gelombang terdiri dari 2 bit. PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang terdiri dari 2 bit.
    PSK TRIBIT
    Pada PSK TRIBIT di gelombangnya menggunakan tiga bit, sehinga mempunyai 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Ketika kondisi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat Lokasi : -7.426029,112.454221

    BalasHapus
  79. 1F/11/HAFIDZ EKO PRASETYO/2041160007

    PSK DIBIT
    adalah PSK dengan 2 bit, seperti 00 = 0o, 01 = 90o, 10 = 1800, 11 = 270o. Untuk gelombang sinus, jika sudut setengah gelombang adalah 1800 derajat, sudut gelombang adalah 0°. Gelombang akan merambat dalam posisi tetap. Jika Anda melihat grafik, gelombang dimulai di bagian bawah. Kemudian berlanjut ke posisi ke-11. Jika dilihat dari tabel, posisi ke-11 memiliki sudut fasa 270°, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk lingkaran. Lanjutkan ke bit 00 dan seterusnya. Pada PSK DIBIT terdapat persamaan Y(t) = A sin (t) + dideskripsikan sebagai A Sin yaitu ASK (Amplitude Shift Keying) t yaitu FSK (Frequency Shift Keying) dan PSK (Phase Shift Keying). Ada kecepatan amplitudo konstan = 4800bps dan frekuensi 2400 Hz.

    PSK TRI DIBIT
    Untuk PSK TRI BIT dan PSK DIBIT memiliki persamaan yang sama, yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q. Gunakan A Sin untuk mendeskripsikan, yaitu ASK (Amplitude Shift Keying) t, yaitu FSK (Frequency Shift Keying) dan PSK (Phase Shift Keying). PSK TRI BIT sesuai dengan namanya yaitu TRI, maka ada 3 bit yang akan digunakan. PSK TRI BIT sesuai dengan kuadran, dan setiap fase memiliki perbedaan yang sama dari fase lainnya. BIT pada PSK TRI BIT termasuk 000 001 010 011 100 101 110 111. Dengan membentuk gelombang sinus, setengah gelombangnya adalah 180°, jika gelombang adalah 0°. Namun pada PSK TRI BIT ini, 3x 2400 = 7200 bps terkait dengan bit yang digunakan.

    Koordinat lokasi : -7.664662,112.297305

    BalasHapus
  80. 1F/01/Adithya Qurba Arissaputra/2041160070

    PSK DIBIT adalah PSK dengan 2 bit, seperti 00 = 0o, 01 = 90o, 10 = 1800, 11 = 270o. Untuk gelombang sinus, jika sudut setengah gelombang adalah 1800 derajat, sudut gelombang adalah 0°. Gelombang akan merambat dalam posisi tetap. Jika Anda melihat grafik, gelombang dimulai di bagian bawah. Kemudian berlanjut ke posisi ke-11. Jika dilihat dari tabel, posisi ke-11 memiliki sudut fasa 270°, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk lingkaran. Lanjutkan ke bit 00 dan seterusnya. Pada PSK DIBIT terdapat persamaan Y(t) = A sin (t) + dideskripsikan sebagai A Sin yaitu ASK (Amplitude Shift Keying) t yaitu FSK (Frequency Shift Keying) dan PSK (Phase Shift Keying). Ada kecepatan amplitudo konstan = 4800bps dan frekuensi 2400 Hz.
    PSK TRI BIT dan PSK DIBIT memiliki persamaan yang sama, yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q. Gunakan A Sin untuk mendeskripsikan, yaitu ASK (Amplitude Shift Keying) t, yaitu FSK (Frequency Shift Keying) dan PSK (Phase Shift Keying). PSK TRI BIT sesuai dengan namanya yaitu TRI, maka ada 3 bit yang akan digunakan. PSK TRI BIT sesuai dengan kuadran, dan setiap fase memiliki perbedaan yang sama dari fase lainnya. BIT pada PSK TRI BIT termasuk 000 001 010 011 100 101 110 111. Dengan membentuk gelombang sinus, setengah gelombangnya adalah 180°, jika gelombang adalah 0°. Namun pada PSK TRI BIT ini, 3x 2400 = 7200 bps terkait dengan bit yang digunakan.

    BalasHapus
  81. 1D/21/Salsabila Andhika Nuraini/2041160052

    PSK DIBIT
    Pada PSK (Phase Shift Keying) dikembangkan adanya PSK yang dapat memuat 2 bit dalam satu gelombang yang bertujuan agar proses transmisi sinyal informasi leboh cepat tersampaikan kepada penerima. Pada prosesnya PSK dibit dikembangkan menjadi dua kali lebih cepat daripada PSK yang hanya memuat 1 bit saja yang berkecepatan 2400 bps dan dengan dikembangkannya PSK dibit kecepatan menjadi 4800 bps. Perubahan yang terjadi didalam prosesnya adalah fasenya yang memiliki empat jenis yaitu 00 dengan sudut 0° atau 360°, bit 01 dengan sudut 90°, bit 10 dengan sudut 180° , dan 11 dengan sudut 270°.

    PSK TRIBIT
    Perkembangan yang selanjutnya adalah PSK dengan 3 bit. Dimana didalam satu gelombang sinyal informasi terdapat 3 bit dengan kecepatan 3 kali lipat dari PSK 1 bit yaitu sebesar 7200 bps. Pada PSK tribit ini terdapat 8 kombinasi bit yaitu 000 dengan sudut 0° atau 360°, 001 dengan sudut 45°, 010 dengan sudut 90°, 011 dengan sudutt 135°, 100 dengan sudut 180°, 101 dengan sudut 225°, 110 dengan sudut 270°,111 dengan sudut 315°. Dari contoh gambar diatas pada kondisi bit 101 di table sudut dasa adalah 225° dan pada grafik gelombang dimulai dari bawah membentuk 1 gelombang dengan sudut 225°. Selanjutnya saat bit 100 gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk setengah lingkaran dan satu gelombang penuh.

    PSK dibit dan tribit memilik persamaan yang sama dimana dapat dituliskan Y( t)= A Sin w( t)+ Q

    Koordinat lokasi -7.943023,112.616799

    BalasHapus
  82. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  83. 1F/16/Raditya Gymnastiar Danaputra

    PSK DIBIT
    Didalam Persamaan Y(t) = A sin ωt+ θ, PSK jenis Dibit ini memiliki 1 bit = 1 panjang gelombang. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps). Kemudian ini akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit tersebut berbentuk bilangan logic yaitu 00,01,10,11 sehingga 360 derajat dibagi 4.
    Maka diperoleh
    Logic 00 = 0˚ Logic 10 = 180 ˚
    Logic 01= 90 ˚ Logic 11= 270 ˚
    Apabila proses dimulai dari sudut 0 ˚ maka panjang gelombang juga hanya sampai 0 ˚ berikutnya begitu seterusnya. Sehingga jika Frekuensi sebesar 1 bit maka ada 2400bps, dan bila memiliki frekuensi sebesar 2 bit menjadi 4800bps. Jadi setiap kenaikan 1 Bit maka kecepatannya naik 2 kali lipatnya

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    BalasHapus
  84. 1F/14/Muhamad Faiz Kamilul Huda/2041160092

    PSK DIBIT
    Di PSK, gelombang sinus hanya menggunakan satu bit, dan offset menggunakan satu bit atau nol bit. Untuk mempercepat kecepatan komunikasi, gelombang PSK terdiri dari 2 bit, sehingga PSK semacam ini dapat disebut DIBIT PSK. DIBIT PSK memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (gelombang penuh), 01 = 90°, 10 = 180°, 11 = 270°. Jadi dalam PSK DIBIT, satu gelombang hanya berisi 2 bit. Sebagai contoh, kita dapat melihat pada gambar bahwa ketika kondisinya 10, ia membentuk gelombang dari sudut 180°. Jika Anda melihat grafik, gelombang dimulai di bagian bawah. Kemudian berlanjut ke posisi ke-11. Jika dilihat dari tabel, posisi ke-11 memiliki sudut fasa 270°, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk lingkaran. Lanjutkan ke bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRiBIT
    Pada PSK TRIBIT pada gelombangnya menggunakan tiga bit, sehinga memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Titik koordinat : -8.220441, 111.717357

    BalasHapus
  85. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  86. 1F/04/AMARTYA WIRASWASTI/2041160022

    PSK DIBIT

    PSK DIBIT terdiri dari 2 bit pada 1 gelombang, ini bertujuan agar dapat mempercepat komunikasi. PSK dibit dikembangkan menjadi 2 kali lebih cepat dari psk yang berkecepatan 2400bps menjadi 4800bps.
    Persamaan PSK DIBIT : Y( t)= A Sin w( t)+ Q
    Kemungkinan PSK DIBIT :
    00 = 0 derajat
    01 = 90 derajat
    10 = 180 derajat
    11 = 270 derajat

    PSK TRIBIT
    Informasinya lebih cepat 3 kalinya daripada PSK 1 bit. Kecepatannya 7200bps,
    Persamaan PSK TRIBIT : Y( t)= A Sin w( t)+ Q
    PSK TRIBIT memiliki 8 kombinasi bit
    000 = 0 derajat
    001 = 45 derajat
    010 = 90 derajat
    011 = 135 derajat
    100 = 180 derajat
    101 = 225 derajat
    110 = 270 derajat
    111 = 360 derajat

    Koordinat Lokasi : -7,9544743, 112,6107796


    BalasHapus
  87. 1f/Muhammad Fachreza/2041160151

    -7,675769 112,534966
    PSK DIBIT
    Pada PSK (Phase Shift Keying) dikembangkan adanya PSK yang dapat memuat 2 bit dalam satu gelombang yang bertujuan agar proses transmisi sinyal informasi leboh cepat tersampaikan kepada penerima. Pada prosesnya PSK dibit dikembangkan menjadi dua kali lebih cepat daripada PSK yang hanya memuat 1 bit saja yang berkecepatan 2400 bps dan dengan dikembangkannya PSK dibit kecepatan menjadi 4800 bps. Perubahan yang terjadi didalam prosesnya adalah fasenya yang memiliki empat jenis yaitu 00 dengan sudut 0° atau 360°, bit 01 dengan sudut 90°, bit 10 dengan sudut 180° , dan 11 dengan sudut 270°.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    BalasHapus
  88. 1F/22/Sinta Winda Purnamasari/2041160071

    PSK DIBIT
    Pada PSK Dibit terdapat 2 bit dalam satu gelombang dengan tujuan untuk mempercepat komunikasi. Satu gelombang yaitu 0-360 derajat. Dalam PSK Dibit terdapat 4 kemungkinan (kombinasi) yaitu 10 = 180 derajat (jadi dimulai dari 180 derajat sampai 180 derajat lagi), 11 = 270 derajat, 00 = 0 derajat , dan 01 = 90 derajat. Selisih dari setiap perubahan 4 kemungkinan tersebut adalah 90 derajat. Untuk 00 adalah gelombang penuh. Sehingga waveform terbentuk pada kondisi 10 membentuk 1 wave dari sudut 180 derajat dilihat dari grafik gelombang yang dimulai dari bawah. Kemudian dilanjutkan dengan bit 11, jika dilihat dari tabel sudut fasa bit 11 adalah 270 derajat maka gelombang dimulai dari bawah dengan lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya. Jika kita menggunakan 2400 bps maka kecepatan fasa pada PSK Dibit menjadi dua kali lipat dari kecepatan PSK biasa yaitu menjadi 4800 bps.

    PSK TRIBIT
    Pada PSK Tribit terdapat 3 bit dalam satu gelombang, jadi satu panjang gelombang dibagi menjadi 8. Sinyal dideteksi oleh demodulator kemudian dikirimkan per 3 bit satu gelombang. Dalam frekuensi 2400 Hz terdapat 3 bit yang akan dikirimkan sehingga dalam 3 bit menjadi 7200 bps, jadi informasi yang dikirimkan akan lebih cepat dengan media pengirimnya yang sama, tetapi informasinya lebih cepat 3 kalinya. Pada PSK Tribit mempunyai 8 kemungkinan (kombinasi) yaitu 0 – 7 dengan bit; 000 = 0 derajat, 001 = 45 derajat, 010 = 90 derajat, 011 = 135 derajat, 100 = 180 derajat, 101 = 225 derajat, 110 = 270 derajat, dan 111 = 305 derajat.

    titik koordinat:-7.564466734213339, 112.65546040119966

    BalasHapus
  89. 1F/21/Rizki Viga Wulandari/2041160050

    PSK DIBIT DAN TRIBIT #PSK DIBIT Persamaan PSK DIBIT Y(t) = A Sin ω(t) + ϑ . Pada PSK DIBIT ada 2 bit di dalam satu gelombang yakni 0 dan 1 tapi tujuannya untuk mempercepat suatu pengiriman sinyal informasi sehinnga bisa di peroleh 4 kondisnnya 00 = 0° (satu gelombang penuh)
    01 = 90°.
    10 = 180°.
    11 = 270°. pada psk tribit terdapat pada 3 bit dalam gelombang 1 sehinnga bisa b kemungkinan,apabila ketika kita biner • 000 = 0 ˚ atau 360 ˚
    • 001 = 45 ˚
    • 010 = 90 ˚
    • 011 = 135 ˚
    • 100 = 180 ˚
    • 101 = 225 ˚
    • 110 = 270 ˚
    • 111 = 315 ˚

    Koordinat:-7.9617623,112.6259654

    BalasHapus
  90. 1F/03/AGVIANTO PERDAWAN/2041160150
    6°20'26.8"s 107°06'31.0"E

    PSK DIBIT
    Ini adalah PSK dengan 2 bit, seperti 00 = 0o, 01 = 90o, 10 = 1800, 11 = 270o. Untuk gelombang sinus, jika sudut setengah gelombang adalah 1800 derajat, sudut gelombang adalah 0°. Gelombang akan merambat dalam posisi tetap. Jika Anda melihat grafik, gelombang dimulai di bagian bawah. Kemudian berlanjut ke posisi ke-11. Jika dilihat dari tabel, posisi ke-11 memiliki sudut fasa 270°, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk lingkaran. Lanjutkan ke bit 00 dan seterusnya. Pada PSK DIBIT terdapat persamaan Y(t) = A sin (t) + dideskripsikan sebagai A Sin yaitu ASK (Amplitude Shift Keying) t yaitu FSK (Frequency Shift Keying) dan PSK (Phase Shift Keying). Ada kecepatan amplitudo konstan = 4800bps dan frekuensi 2400 Hz.


    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang di atas adalah PSK dengan 3 bit, memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi, yaitu sudut 0-7 angka adalah 0° atau 360°, sudut 001 adalah 45°, sudut 010 adalah 90°, sudut 011 adalah 135°, dan sudut dari 100 adalah 180 °, sudut 101 adalah 225 °, sudut 110 adalah 270 °, dan sudut 111 adalah 305°. Pada contoh gelombang TRIBIT PSK, bentuk gelombang dimulai dari bawah dan berbentuk gelombang karena karena posisi 101 memiliki sudut 225 °. Berikutnya adalah angka 100, yang memiliki sudut 180°, sehingga gelombangnya bergelombang dari bawah, dan seterusnya.





    BalasHapus
  91. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  92. 1F/10/FABELA ANDRIYAN TIWI/2041160016

    a. PSK Dibit
    PSK Dibit adalah PSK yang memiliki 2 bilangan bit, yang merupakan gelombang sinus, yaitu 1 panjang gelombang sinus dibagi menjadi 4 bagian sehingga menjadi 0° 90° 180° dan 360°, dengan bit nya yaitu :
    00 = 0°
    01 = 90°
    10 = 180°
    11 = 270°
    satu gelombang adalah satu bukit dan satu lembah, biasanya 0° sampai 0° dan bentuk gelombang nya menjadi patah patah.
    Contoh : di lihat pada grafik , kita dapat melihat pada saat 1 0, dia membentuk gelombang dari sudut 180°(setengah lingkaran). Kemudian berlanjut ke posisi ke 1 1, dari tabel posisi ke 1 1 memiliki sudut fasa 270°, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan membentuk lingkaran.


    b. PSK Tribit
    PSK Tribit adalah PSK yang memiliki 3 bilangan bit, yang merupakan bilangan sinus, yaitu 3 bit = 1 gelombang.
    3 bit = 2 pangkat 3 = 8, jadi ada 8 variasi angka biner yaitu dari 000 ke 111
    Jadi 360 dibagi 8 = 45, dengan bit nya yaitu :
    000 = 0°
    001 = 45°
    010 = 90°
    011 = 135°
    100 = 180°
    101 = 225°
    110 = 270°
    111= 305°
    Contoh : 1 0 1 = 225°, jadi panjang gelombang 225° sampai 225°
    Informasi 3 x 2400 = 7200 bps, jadi informasi yang di kirimkan menjadi lebih cepat 3x


    Koordinat lokasi :
    7°48'51.5"S 112°17'35.6"E

    BalasHapus
  93. 1F/05/ANITA MARSELIA/2041160030
    PSK DIBIT menurut gambar merupakan PSK dengan 2 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 4800 bps karena terdapat 2 bit. di PSK DIBIT fasenya yang dirubah
    memiliki 4 variasi yaitu
    - 00 yang memiliki sudut 0˚ atau 360˚,
    - 01 yang memiliki sudut 90˚,
    - 10 yang memiliki sudut 180˚
    - 11 yang memiliki sudut 270˚.
    pada PSK DIBIT gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk setengah gelombang karena bit 10 memiliki sudut 180˚. Kemudian bit 11 yang memiliki sudut 270˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk seperempat gelombang. Selanjutnya bit 00 yang memiliki sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk setengah gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk setengah gelombang.
    PSK TRIBIT dan PSK DIBIT mempunyai persamaan yang sama ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit.
    jika kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel gelombang diawali dari dasar berbentuk separuh bundaran (1 gelombang penuh) kemudian yang lainnya seperti itu juga seterussnya.
    logic 000 = 0°
    logic 001 = 45°
    logic 010 = 90°
    logic 011 = 135°
    logic 100 = 180°
    logic 101 = 225°
    logic 110 = 270°
    logic 111= 305°

    Koordinat : 7°39'47.1"S 112°41'50.1"E

    BalasHapus
  94. 1F/18/Richardo Dava Satria/2041160106

    PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar. Kala kondsi bit 101 apabila dilhat dari tabel sudut phasanya ialah 225˚. Apabila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, sampai gelombang dimuai dari dasar dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel sampai gelombang dimulai dari dasar dengan setengah bundaran dan membentuk 1 gelombang penuh setelah itu dilanjutkan seterusnya.

    Titik Koordinat :6°08'45.3"S 106°51'52.3"E

    BalasHapus
  95. 1F/02/Afifah Khoirun Nisa'/2041160076
    koordinat lokasi : -7.824402,112.440957

    PSK DIBIT
    PSK DIBIT mempunyai satu gelombang yang terdiri dari 2bit. semacam pada foto yang terdapat dikala 10, sehingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180 derajat. Jika dilihat, dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. PSK dibit juga mempunyai persamaan Y(t) = A sin w(t)+Q jika memakai 2bit, karena hanya memakai 1 bit maka 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi sehingga terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyi 4 mungkin ialah 00=0 derjat, (satu gelombang penuh), 01=90 derajat, 10=180, 11=270,. Jadi pada PSK DIBIT sati gelombang chanya terdiri dari 2bit.

    PSK TRI DIBIT
    PSK TRI DIBIT jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimulai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan membentuk sudut 225 derajat. Dilanjutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya. PSK TRI DIBIT ini juga memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A sin w(t)+Q . Pada PSK TRI DIBIT ini memiliki 8 mungkin yaitu 0-7 adalah 000=0 derajat, 001=45, 010=90, 011=135, 100=180, 101=225, 110=270, 11=305.

    BalasHapus
  96. 1F/JTD/09/Edward Joel Maruli Simbolon/2041160061
    -7.915190, 112.673387

    - PSK DIBIT
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Jika PSK menggunakan 2 bit karena hanya menggunakan 1 bit yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° (satu gelombang penuh),01 = 90°,10 = 180° ,11 = 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.
    Seperti pada gambar ada saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    - PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.
    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚.
    Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    BalasHapus
  97. 1F/12/Ilham Okta Alpriansyah/2041160055
    PSK DIBIT
    Dari PSK 1bit 1 panjang gelombang, jika 1 panjang gelombang frekuensinya 2400 Hz yang terdiri dari 2 bit dalam 1 panjang gelombang totalnya 2.400 x 2 = 4.800 Hz Dibuat 2400 Hz karena pada frekuensi speech rentang bandwidthnya 300-3.400 Hz. Agar lebih cepat dalam komunikasi, dibuatkan 2 bit dalam 1 gelombang yang dinamakan PSK DIBIT . 2 bit (PSK DIBIT) acuannya terdiri dari :
    00 = 0 derajat
    01 = 90 derajat
    10 = 180 derajat
    11 = 270 derajat
    Maka total ada 4 buah. Selisih sudut nya adalah 90 derajat yang berasal dari sudut lingkaran penuh yakni 360 derajat dibagi 4
    Pembentukan geombang berdasarkan acuan 1 panjang gelombang, misal di 11 = 270 derajat, sehingga di gelombang dimulai dari 270 derajat sampai 270 derajat. Kemudian 00 = 0 derajat sehingga digambar gelombang mulai dari 0 derajat sampai 0 derajat. 10 =180 sehingga gelombang dimulai 180 derajat sampai 180 derajat dan seterusnya hingga membentuk gelombang sesuai gambar diatas

    PSK TRI DIBIT
    PSK TRI DIBIT terdiri dari 3 bit dalam 1 panjang gelombang. Diartikan frekuensi 2400 HZ yakni frekuensi tetap, 3 bit itu informasi yang dikirimkan berarti 3x2400=7200. Jadi PSK TRIDIBIT ini semakin memudahkan kita dalam berkomunikasi lebih cepat dari pada metode PSK DIBIT. Acuan dari PSK TRIBIT, 360 derajat dibagi 8. Jadi per 45 derajat untuk perpindahan bilangan biner sebelumnya ke selanjutnya, yakni :
    000 = 0 derajat
    001 = 45 derajat
    010 = 90 derajat
    Dan seterusnya sampai ke 7
    Sama dengan PSK DIBIT, untuk PSK TRIDIBIT pembentukan gelombang berdasarkan panjang 1 gelombang. Misal 225 derajat gambar gelombangnya dimulai dari 225 derajat sampai ke 225 derajat lagi. 180 derajat gambar panjang gelombangnya dimulai dari 180 derajat sampai ke 180 derajat lagi.

    Koordinat Lokasi : -7.4075930, 112.6707060

    BalasHapus
  98. 1F/13/Karin Febri Absari/2041160088

    PSK DIBIT
    PSK Dibit adalah salah satu jenis PSK yang terdiri dari 2 bit dalam satu gelombang. Dimana 2 bit ini merupakan 4 kombinasi dari bit 00, 01, 10, dan 11. Sesuai dengan grafik di atas, 1 panjang gelombang sinus terbagi menjadi 4 sudut, masing – masing sebesar 0°, 90°, 180°, dan 360°. Adapun pembagian panjang gelombangnya sebagai berikut :
    00 = 0°
    01 = 90°
    10 = 180°
    11 = 270°
    Kecepatan pada PSK Dibit ini 2 kali lebih cepat daripada PSK biasanya, misalkan dalam 1 panjang gelombang memiliki frekuensi sebesar 2400 Hz maka kecepatan bitnya menjadi 4800 bps.

    PSK TRIBIT
    Berbeda dengan PSK Dibit yang hanya memiliki 2 bit dalam satu gelombang, PSK Tribit ini terdiri dari 3 bit dalam satu gelombang. Dimana 3 bit tersebut mewakili satu gelombang yang mana merupakan kombinasi dari 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110, dan 111. Adapun gelombang sinusnya terbagi dalam 8 sudut sebesar 0°, 45°, 90°, 135°, 180°, 225°, 270°, dan 315°. Dengan pembagian panjang gelombang sebagai berikut :
    000 = 0°, 360°
    001 = 45°
    010 = 90°
    011 = 135°
    100 = 180°
    101 = 225°
    110 = 270°
    111 = 315°
    Misalkan satu panjang gelombang saat sudut 225° akan menuju sisi 225° yang lain dengan bit 101 maka kecepatannya dihitung melalui jumlah bit dikali 2400 Hz, sehingga hasilnya menjadi 7200 bps.

    Koordinat Lokasi : -8.1107828, 112.7332700

    BalasHapus
  99. 1F/23/Siti Nur Hanifah/2041160019

    PSK Dibit dan Tribit memiliki Pengiriman data menggunakan sinyal digital dengan persamaan y(t) = A sin ωt + θ
    A = ASK (Amplitudo shift Keying)
    ω = FSK (Frequency shift Keying)
    θ = PSK (Phase shift Keying)

    PSK Dibit : Terdapat 2 bit dalam satu gelombang yaitu (0 dan 1) tujuannya untuk mempercepat pengiriman sinyal infromasi. Sehingga diperoleh 4 kondisi yang mungkin ,yaitu :
    00 = 0° (satu gelombang penuh), 01 = 90°. 10 = 180°. 11 = 270°. Pada bit ini memiliki kinerja 2 kali lebih cepat dibandingkan dengan PSK biasanya. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit(bps) lalu akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang.

    PSK Tribit : Memiliki 3 bit dalam satu gelombang. Sehingga didapat banyak kemungkinan binner, yaitu 000 = 0° atau 360°, 001 = 45°, 010 = 90°, 100 = 180°, 101 = 225°, 110 = 270°, 111 = 305°. Saat kondisi bit 101 sudut fasa adalah 225˚. Dari grafik penggambaran gelombang, maka permulaan gelombang dari bawah dan mulai membentuk 1 gelombang dengan besaran sudut 225˚. Selanjutnya pada keadaan bit 100, permulaan gelombang dari bawah dengan setengah lingkaran dan lalu mulai membentuk 1 gelombang penuh kemudian berlanjut, dan seterusnya.

    Lokasi Koordinat :-7.766075,113.414602

    BalasHapus
  100. 1F/19/Rizki Anis/2041160012

    Perubahan gelombang pada PSK yaitu per bit, 1 bit 1 panjang gelombang. Sedangkan frekuensi dibatasi antara 300-3400 HZ, pada PSK diambil contoh 2400 HZ, jadi dalam 1 bit mengirim data 2400 bps karena mengikuti karakteristik saluran telepon yang hanya bisa dilewati suara. Ada 2 macam PSK yaitu PSK Dibit dan PSK Tri Bit. Pada PSK Dibit perubahan gelombang yaitu per 2 bit. 2 bit itu 4 kombinasi yaitu 00, 01,10,dan 11, karena 4 kombinasi dalam 1 panjang gelombang sinus dibagi 4 jadinya 0°, 90°, 180°, 270°. Untuk 00 diberikan sudutt 0/360°, 01 diberikan sudut 90°, 10 diberikan sudut 180°, 11 diberikan sudut 270°. Jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang bertemu dengan sudut nya kembali, seperti contoh 10 dengan sudut 180° jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang ketemu lagi dengan sudut 180° di gelombang berikutnya. 1 panjang gelombang frekuensinya tetap yang digunakan 2400 Hz. Jadi yang dikirim dalam 2 bit itu mengirim lebih banyak dari PSK biasa yaitu 2 kali nya frekuensi yaitu 4800 bps. Jadi kesimpulannya PSK dibit ini mengirim data lebih cepat dari PSK biasa. Pada Tri Bit perubahan gelombang yaitu per 3 bit, dibagi menjadi 8 kombinasi yaitu 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110,111. Jadi dalam 1 panjang gelombang dibagi 8. Untuk 000 diberikan sudut 0/360°, 001 diberikan sudut 45°, 010 diberikan sudut 90°, 011 diberikan sudut 135°, 100 diberikan sudut 180°, 101 diberikan sudut 225°, 110 diberikan sudut 270°, 111 diberikan sudut 305°. Jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang bertemu dengan sudut nya kembali, seperti contoh 101 dengan sudut 225° jadi untuk terhitung 1 panjang gelombang ketemu lagi dengan sudut 225° di gelombang berikutnya. Jadi dalam PSK Tribit menggunakan 2400 frekuensi. Jadi dalam mengirim data dengan kecepatan 3 kalinya frekuensi yaitu 7200 bps, jadi lebih cepat mengirim data menggunakan PSK Tri Bit daripada PSK biasa dan PSK Dibit.

    -Titik Koordinat : --7.947083,112.615306

    BalasHapus
  101. 1F/06/Bayu Mahastra Satria/2041160064

    PSK DIBIT
    PSK (Phase Shift Keying)DIBIT adalah suatu bentuk proses pengiriman sinyal yang telah dikembangkan dari 1 bit yang memuat 1 gelombang, menjadi 2 bit dimuat dalam 1 gelombang,hal ini menjadikan PSK DIBIT lebih cepat yang pada awalnya 1 bit=2400bps, menjadi 1 bit = (2×2400)=4800bps
    Di dalam PSK DIBIT ada 4 variasi besaran sudut yang dilambangkan dengan kode biner, diantaranya:
    00= 0°
    01= 90°
    10= 180°
    11= 270°
    Contohnya pada 00 dengan sudut 0°, panjang gelombangnya hanya sampai 0°. Kemudian diterapkan pada keluaran modem.

    PSK TRIBIT
    PSK (Phase Shift Keying)TRIBIT adalah pengembangan selanjutnya dari PSK DIBIT, yang membedakan adalah kecepatannya, PSK TRIBIT mempunyai kecepatan 1 tingkat diatas PSK DIBIT yaitu, misal kecepatan yang digunakan adalah 2400bps, jika di buat pada PSK TRIBIT, maka (3×2400)= 7200bps
    Di dalam PSK TRIBIT ada 8 variasi besaran sudut yang dilambangkan dengan kode biner, diantaranya:
    000= 0°
    001= 45°
    010= 90°
    011= 135°
    100= 180°
    101= 225°
    110= 270°
    111= 305°
    Contohnya pada 101 dengan sudut 225°, panjang gelombangnya hanya sampai 225°. Kemudian diterapkan pada keluaran modem

    -7.976123,112.643672

    BalasHapus
  102. 1F/07/DANI DWI SAPUTRA/2041160095

    PSK DIBIT dan PSK TRI DIBIT

    PSK DIBIT
    Ini merupakan jenis PSK yang menggunakan 2 bit yaitu contoh 00=0˚, 01=90˚, 10=180˚, 11=270˚. Dari gelombang sinusoidal apabila setengah gelombang ada pada sudut 180˚, maka gelombang satunya berada pada 0˚. Gelombang tersebut akan merambat pada posisi tetap tersebut. Jika dilihat dengan grafik maka dapat dilihat grlombang dimulai dari bawah. Yang kemudian, akan dilanjutkan dengan bit 11. Apabila melihat dari table sudut phasa bit 11 ialah 270˚ oleh sebab itu gelombang akan dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dan dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya. Di PSK DIBIT terdapat persamaan :
    Y(t) = A sin ω(t) + θ
    Dengan keterangan :
    A sin yaitu ASK (Amplitudo Shift Keying)
    ωt yaitu FSK (Frequency Shift Keying)
    θ yaitu PSK (Phase Shift Keying)

    Terdapat kecepatan amplitude yang berketetapan = 4800bps dengan frekuensi sebesar 2400 hz.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT memiliki persamaan yang juga sama seperti PSK DIBIT, yaitu :
    Y(t) = A sin ω(t) + θ
    Bedanya dengan PSK DIBIT, yaitu terlihat dari namanya maka terdapat 3 bit yang akan digunakan dalam PSK TRIBIT yang sesuai dengan kuadran dan setiap fase memiliki perbedaan yang sama dengan fase lainnya. Bit yang termasuk pada TRIBIT yaitu:
    000 001 010 011 100 101 110 111
    Dengan membentuk gelombang sinus maka setengah gelombangnya adalah 180°, apabila gelombang adalah 0°. Namun pada PSK TRI BIT ini, 3x2400 = 7200 bps berkaitan dengan bit yang akan digunakan.

    Koordinat lokasi :
    -7,9949983, 112,6023457

    BalasHapus
  103. 1F/08/Dhias Dewa Ananta/2041160149

    PSK DIBIT
    Ini merupakan jenis PSK yang menggunakan 2 bit yaitu contoh 00=0˚, 01=90˚, 10=180˚, 11=270˚. Dari gelombang sinusoidal apabila setengah gelombang ada pada sudut 180˚, maka gelombang satunya berada pada 0˚. Gelombang tersebut akan merambat pada posisi tetap tersebut. Jika dilihat dengan grafik maka dapat dilihat grlombang dimulai dari bawah. Yang kemudian, akan dilanjutkan dengan bit 11. Apabila melihat dari table sudut phasa bit 11 ialah 270˚ oleh sebab itu gelombang akan dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dan dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya. Di PSK DIBIT terdapat persamaan :
    Y(t) = A sin ω(t) + θ
    Dengan keterangan :
    A sin yaitu ASK (Amplitudo Shift Keying)
    ωt yaitu FSK (Frequency Shift Keying)
    θ yaitu PSK (Phase Shift Keying)

    Terdapat kecepatan amplitude yang berketetapan = 4800bps dengan frekuensi sebesar 2400 hz.

    PSK Tribit : Memiliki 3 bit dalam satu gelombang. Sehingga didapat banyak kemungkinan binner, yaitu 000 = 0° atau 360°, 001 = 45°, 010 = 90°, 100 = 180°, 101 = 225°, 110 = 270°, 111 = 305°. Saat kondisi bit 101 sudut fasa adalah 225˚. Dari grafik penggambaran gelombang, maka permulaan gelombang dari bawah dan mulai membentuk 1 gelombang dengan besaran sudut 225˚. Selanjutnya pada keadaan bit 100, permulaan gelombang dari bawah dengan setengah lingkaran dan lalu mulai membentuk 1 gelombang penuh kemudian berlanjut, dan seterusnya.

    titik koordinat: -7.9516080, 112.6602073

    BalasHapus
  104. 1B / 07 / DINDA FAJAR PRATIWI / 2041160060

    PSK DIBIT TRIBIT

    - PSK DIBIT
    Adalah suatu bentuk proses pengiriman sinyal yang telah dikembangkan dari 1 bit yang memuat 1 gelombang menjadi 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit itu berbentuk bilangan berlogic binner yaitu 00,01,10,11 sehingga 360˚ dibagi 4, sehingga diperoleh :
    00= 0°
    01= 90°
    10= 180°
    11= 270°
    Jika frekuensi sebesar 1 bit bernilai 2400bps, maka frekuensinya menjadi 4800bps pada kondisi 2 bit. Sehingga dapat disimpulkan bahwa setiap kenaikan 1 bit maka kecepatan frekuensi akan naik sebesar 2x lipat dari frekuensi semula.

    - PSK TRIBIT
    Adalah lanjutan pengembangan dari PSK DIBIT, yang membedakan antara keduanya adalah kecepatannya, misal pada PSK DIBIT mempunyai kecepatan 2400bps pada tingkat 1, maka pada PSK TRIBIT kecepatannya menjadi (3 x 2400) = 7200bps. Karena PSK TRIBIT mempunyai kecepatan 3 tingkat lebih cepat disbanding dengan PSK DIBIT.
    Dalam PSK TRIBIT terdapat 8 besaran sudut dalam bentuk logika binner, yaitu :
    000= 0°
    001= 45°
    010= 90°
    011= 135°
    100= 180°
    101= 225°
    110= 270°
    111= 305°
    Bila kondisi awal berada di logic 110 maka susut phasanya adalah 270°, digambar pada grafik dengan gelombang dimulai dari bawah hingga membentuk 1 gelombang dengan sudut phasa sebesar 270°. Kemudian dilanjut dengan bit logic selanjutnya.

    Koordinat Lokasi : -8,0503618, 111,8382025

    BalasHapus
  105. 1B/17/NADIA ALIFIAN/2041160131
    Koordinat lokasi : (-7.8914353, 112.6700789)

    • PSK DIBIT
    Memiliki persamaan Y(t)= A sin w(t) + Q. pada PSK ini memakai 2 bit, yaitu 0 atau 1. Agar bias memacu dan mempercepat komunikasi maka dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan :
    1. 00 = 0° yaitu satu gelombang penuh
    2. 01 = 90°
    3. 10 = 180°
    4. 11 = 270°

    Maksudnya, bentuk gelombang dibit saat kondisi 10 maka memnbentuk 1 gelombang dari sudut 180 derajat. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    • PSK TRIBIT
    Memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT, yang membedakan adalah pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit dan memiliki 8 kemungkinan yaitu :
    1. 000 = 0°
    2. 001=45°
    3. 010=90°
    4. 011=135°
    5. 100=180°
    6. 101=225°
    7. 110=270°
    8. 11=305°

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat diatas sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh dan seterusnya.

    BalasHapus
  106. 1B/17/NADIA ALIFIAN/2041160131
    Koordinat lokasi : (-7.8914353, 112.6700789)

    • PSK DIBIT
    Memiliki persamaan Y(t)= A sin w(t) + Q. pada PSK ini memakai 2 bit, yaitu 0 atau 1. Agar bias memacu dan mempercepat komunikasi maka dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan :
    1. 00 = 0° yaitu satu gelombang penuh
    2. 01 = 90°
    3. 10 = 180°
    4. 11 = 270°

    Maksudnya, bentuk gelombang dibit saat kondisi 10 maka memnbentuk 1 gelombang dari sudut 180 derajat. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    • PSK TRIBIT
    Memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT, yang membedakan adalah pada PSK TRIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit dan memiliki 8 kemungkinan yaitu :
    1. 000 = 0°
    2. 001=45°
    3. 010=90°
    4. 011=135°
    5. 100=180°
    6. 101=225°
    7. 110=270°
    8. 11=305°

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat diatas sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh dan seterusnya.

    BalasHapus
  107. 1C/15/Fitri Irianti/2041160165

    PSK DIBIT
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit.

    Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    Semacam pada foto pada dikala keadaan 10, hingga hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ hingga sketsanya hendak satu lembah serta satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang.

    Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar. Berikutnya dilajutkan dengan bit 11. Bila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 yakni 270˚oleh karena itu gelombang diawali dari dasar dengan¼ bundaran.

    Dilanjutkan dengan bit 00 serta seterusnya.
    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT: 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°.

    Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Kala kondsi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚.

    Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Titik koordinat: -2.575076,141.28499

    BalasHapus
  108. 1B/22/SELFI PUTRI RAMADANA/2041160027

    PSK DIBIT mempunyai persamaan yaitu :Y(t) = A Sin ωt + θ
    Dimana A Sin yaitu ASK (amplitudo shift kayring) ωt yaitu FSK (frequency shift keyring) dan θ yaitu PSK (phase shift keyring). Di PSK DIBIT menggunakan 2 bit. Ada 4 kemungkinan 00 = 00, 01 = 900, 10 = 1800, dan 11 = 2700. Untuk 00 merupakan satu gelombang penuh. Jadi bentuk gelombang dibit saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK (Phase Shift Keying) TRIBIT memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. Dimana 3 bit mewakili 1 gelombang yang merupakan kombinasi dari 000, 001, 010, 011, 100, 101, 110, 111 . Gelombang sinusnya terbagi menjadi 0°, 45°, 90°, 135°, 180°, 225°, 270°, dan 305°. Sehingga pembagian panjang gelombangnya 000= 0°, 001=45°, 010 =90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270° , 111 =305°. Misalnya 1 panjang gelombang saat sudut 225° menuju sisi 225° lain dengan bit 101 maka kecepatannya dihitung melalui jumlah bit dikali dengan 2400 Hz sehingga hasilnya 7200 bps.
    TITIK KOORDINAT : -7.903817,122.606262

    BalasHapus
  109. 1B/15/Muhammad Dhorul/2041160127
    Koordinat Lokasi : 7°44'42.5"S 113°13'48.0"E

    PSK Dibit : Suatu gelombang memiliki 2 bit yaitu (0 dan 1), tujuannya untuk mempercepat transmisi sinyal informasi. Ini mengarah ke empat skenario yang mungkin:
    00 = 0 ° (gelombang penuh), 01 = 90 °. 10 = 180°. 11 = 270 °.
    Pada titik ini, kinerjanya 2 kali lebih cepat dari PSK biasa. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka ada 2400 bit (bps) dalam 1 detik, maka 1 gelombang dipercepat 2 bit PSK Dibit: Satu gelombang memiliki 2 bit, yaitu (0 dan 1) Tujuannya adalah untuk mempercepat transmisi sinyal informasi. Ini mengarah ke empat skenario yang mungkin:
    00 = 0 ° (gelombang penuh), 01 = 90 °. 10 = 180°. 11 = 270 °.
    Pada titik ini, kinerjanya 2 kali lebih cepat dari PSK biasa. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka ada 2400 bit (bps) dalam 1 detik, maka akan mempercepat 2 bit dalam 1 gelombang.

    PSK Tribit: Ada 3 bit dalam satu gelombang. Jadi ada banyak kemungkinan biner, yaitu 000 = 0° atau 360°, 001 = 45°, 010 = 90°, 100 = 180°, 101 = 225°, 110 = 270°, 111 = 305°. Ketika kondisi bit 101, sudut fasa adalah 225 °.
    Dari grafik yang menggambarkan gelombang, gelombang mulai dari bawah dan mulai membentuk 1 gelombang dengan sudut 225 °. Kemudian di posisi 100, gelombang dimulai setengah lingkaran dari bawah, kemudian mulai membentuk gelombang penuh, dan kemudian berlanjut, dan seterusnya.

    BalasHapus
  110. 1B/16/Muhammad Wildanul/2041160098

    PSK debit adalah satu gelombang yang terdapat 2 bit, Yaitu 0 dan 1. Untuk mempercepat komunikasi maka, dibuat 1 gelombang dengan 2 bit. Gelombang ini memiliki 4 kemungkinan yaitu 00 = 0° yang mana terdapat satu gelombang penuh, 01 = 90°,10 = 180°, dan 11 = 270°. Jadi pada psk debit ini terdapat satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit. Untuk mempercepat, dibuat satu gelombang yang dimana memiliki 2 bit. Dengan frekunesi 2400bps menjadi 4800bps.

    PSK tribit hanya memiliki 1 geombang, tribit atau biasa disebut per 3 hit ini memiliki kecepatan lebih cepat daripadaa PSK debit. Memiliki kombinasi yang lebih banyak dari pada PSK debit yaitu sebanyak 8. selisih setiap perubahan sudutnya adalah 45°. Jadi untuk kecepatan gelombang yang dimiliki oleh PSK Tridibit ini, untuk satu gelombangnya sebesar 7200 bps.









    Koordinat : -7.888696,112.66695

    BalasHapus
  111. 1B/19/QURROTUL AINIS SHOLEHAH/2041160163

    PSK DIBIT TRIBIT
    Antara ASK, FSK, dan PSK yang paling cepat dan berkembang yaitu PSK karena memungkinkan untuk mempercepat komunikasi. Perubahan psk dihitung perbite. Pada 2400 data yang dikirimkan adalah 1bite. 2400 bite per second adalah sangat lambat. Frekuensi tetap 2400Hz karena memang karekteristik. 1 gelombang bisa mengirimkan 2bite dengan cara PSK dibit.

    PSK DIBIT
    Didalam Persamaan Y(t) = A sin ωt+ θ, PSK jenis Dibit ini memiliki 1 bit = 1 panjang gelombang. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps). Kemudian ini akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit tersebut berbentuk bilangan logic yaitu 00,01,10,11 sehingga 360 derajat dibagi 4.
    Maka diperoleh :
    Logic 00 = 0˚ Logic 10 = 180˚
    Logic 01= 90˚ Logic 11= 270˚
    Apabila proses dimulai dari sudut 0 ˚ maka panjang gelombang juga hanya sampai 0˚ berikutnya begitu seterusnya. Sehingga jika Frekuensi sebesar 1 bit maka ada 2400bps, dan bila memiliki frekuensi sebesar 2 bit menjadi 4800bps. Jadi setiap kenaikan 1 Bit maka kecepatannya naik 2 kali lipatnya.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Titik Koordinat : -7.9434468,112.5993113

    BalasHapus
  112. 1B/11/Kusuma Dewi Puspitasari/2041160006

    PSK DIBIT TRIBIT
    A = ASK (Amplitudo shift Keying)
    ω = FSK (Frequency shift Keying)
    θ = PSK (Phase shift Keying)

     PSK DIBIT
    PSK dibit mempunyai persamaan atau rumus matematis Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada ini PSK memakai 2 bit, mengapa? Karena cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memacu komunikasi sehingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.
    Semacam pada gambar pada disaat kondisi 10, sampai hendak membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya hendak satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Apabila dilihat dari grafik sampai gelombang dimulai dari dasar. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Apabila dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari dasar dengan¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

     PSK TRIBIT
    Pada PSK TRIBIT pada gelombangnya menggunakan tiga bit, sehinga memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat : -7,5404245, 111,6609826

    BalasHapus
  113. 1B / 08 / Elsa Ariska Rahmadhani / 2041160096

    PSK Dibit
    PSK dibit mempunyai persamaan Y(t) = A Sin ω(t) + Q. PSK memakai 2 bit karena cuma memakai 1 bit ialah, 0 ataupun 1. Buat memacu komunikasi sehingga terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK Tri Bit
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit.

    Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100.

    Koordinat Lokasi : -7.931553,112.670844

    BalasHapus
  114. 1B/02/Amelia Anggraini/2041160021

    PSK DIBIT DAN PSK TRI BIT

    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT ini bisa dituliskan sebagai berikut : Y(t) = A Sin ωt + θ
    Dimana :
    A Sin = ASK (amplitudo shift kayring)
    ωt = FSK (frequency shift keyring)
    θ = PSK (phase shift keyring)

    Jika di PSK DIBIT ini menggunakan 2 bit ada 4 kemungkinan 00 = 00, 01 = 900, 10 = 1800, dan 11 = 2700. Untuk 00 merupakan satu gelombang penuh. Jadi bentuk gelombang dibit saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.

    PSK TRI BIT
    Pada PSK TRI BIT ini memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001= 45°, 010= 90°, 011= 135°, 100= 180°, 101= 225°, 110= 270°, 11= 305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelombang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat lokasi : -7.448238,112.248643

    BalasHapus
  115. 1B/03/Anisya Kirana Hartono/2041160125

    PSK DIBIT
    Memiliki persamaan Y(t) = A Sin w(t) + Q. PSK DIBIT adalah suatu bentuk proses pengiriman sinyal yang telah dikembangkan dari 1 bit yang memuat 1 gelombang menjadi 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit itu berbentuk bilangan berlogic biner yaitu 00,01,10,11 sehingga 360˚ dibagi 4. Pada PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan yaitu
    00 = 0°
    01 = 90°
    10 = 180°
    11 = 270°

    Pada saat kondisi 10, maka akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga membentuk 1 gelombang. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya. Jika frekuensi sebesar 1 bit bernilai 2400bps, maka frekuensinya menjadi 4800bps pada kondisi 2 bit. Sehingga dapat disimpulkan bahwa setiap kenaikan 1 bit maka kecepatan frekuensi akan naik sebesar 2x lipat dari frekuensi semula.

    PSK TRI BIT
    Memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . PSK TRIBIT adalah sesuai dengan Namanya yaitu TRI maka terdapat tiga bit yang akan digunakan. PSK TRI BIT berkaitan dengan kuadran dengan setiap fase dengan fase yang lain mempunyai selisih yang sama. Yang membedakan antara PSK DIBIT adalah kecepatannya, misal pada PSK DIBIT mempunyai kecepatan 2400bps pada tingkat 1, maka pada PSK TRIBIT kecepatannya menjadi (3 x 2400) = 7200bps. Karena PSK TRIBIT mempunyai kecepatan 3 tingkat lebih cepat dibanding dengan PSK DIBIT.
    Dalam PSK TRIBIT terdapat 8 besaran sudut dalam bentuk logika biner, yaitu :
    000= 0°
    001= 45°
    010= 90°
    011= 135°
    100= 180°
    101= 225°
    110= 270°
    111= 305°

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk ¾ gelombang. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang lalu dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat Lokasi : -8.583866, 115.121792

    BalasHapus
  116. 1b/23/tegar/2041160099
    PSK DIBIT
    Sesuai namanya, 1 gelombang yang terdiri dari 2bit dengan frekuensi tiap bit 2400 hz. Untuk memesatkan komunikasi sehingga terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Dilihat dari grafik, gelombang diawali dari dasar. Terdapat persamaan Y(t) = A sin w(t)+Q jika memakai 2bit, karena hanya memakai 1 bit maka 0 ataupun 1. Terdapat 4 kemungkinan yaitu 00=0 derajat, 01=90 derajat, 10=180 derajat, 11=270 derajat.

    PSK TRI DIBIT
    Menurut grafik, gelombang dimulai dari dasar serta membentuk 1 gelombang sehingga membentuk sudut 225 derajat. 1 gelombangnya terdiri dari 3 bit dengan frekuensi tiap bit 2400hz, sehingga komunikasi lebih cepat daripada PSK DIBIT. Terdapat persamaan Y(t) = A sin w(t)+Q . Terdapat 8 kemungkinan yaitu 0-7 yaitu 000=0 derajat, 001=45 derajat, 010=90 derajat, 011=135 derajat, 100=180 derajat, 101=225 derajat, 110=270 derajat, 111=305 derajat.
    -7.943323,112.617367

    BalasHapus
  117. 1C JTD/04/Ajeng Onnis Septiyani/2041160080

    - PSK DIBIT
    Untuk mempercepat pengiriman data dikembangkan dengan cara kirimkan 2 bit satu gelombang agar pengiriman data lebih cepat.

    Pada PSK dibit ini punya 2 kemungkinan yaitu 2 pangkat 2 yaitu 4 kemungkinan yaitu 00,01,10,11 yang memiliki sudut fase 0°, 90°, 180°, 270°. Dan dibagi 4 di gambar diagram sinyalnya sehingga apabila ada contoh 10 : yaitu dimulai dari 180°, maka gambarnya akan satu lembah dan satu bukit sehingga pas satu gelombang..

    PSK TRIBIT
    Kemudian dipercepat lagi dengan cara mengirimkan dengan 3 bit sehingga kecepatan bitnya 2400 × 3 = 7200 Bps.

    Pada 3 bit ini memiliki kemungkinan sebanyak 8 yaitu 2 pangkat 3 yaitu 000,001,010,011,100,101,110,111 yang memiliki sudut fase 0°,45°, 90°,135°, 180°,225°, 270°,305°.

    Sehingga memiliki selisih antar sudutnya yaitu 45°

    Koordinat Lokasi : -7.9666377,112.64600842

    BalasHapus
  118. 1C/16/Lillah Nur Imania/2041160042
    -7.944421,112.616238
    PSK DIBIT mempunyai persamaan yaitu :Y(t) = A Sin ωt + θ
    Dimana A Sin yaitu ASK (amplitudo shift kayring) ωt yaitu FSK (frequency shift keyring) dan θ yaitu PSK (phase shift keyring). Di PSK DIBIT menggunakan 2 bit. Ada 4 kemungkinan 00 = 00, 01 = 900, 10 = 1800, dan 11 = 2700. Untuk 00 merupakan satu gelombang penuh. Jadi bentuk gelombang dibit saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.
    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.

    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    BalasHapus
  119. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  120. 1C/08/Bagus Setiawan/2041160111

    Koordinat Lokasi : -7.942187, 112.614510


    >>PSK DIBIT

    Memiliki persamaan :Y(t) = A Sin w(t) + Q, dinamakan PSK DIBIT dikarenakan hanya metode modulasi ini hanya menggunakan dua nilai biner, "1" dan "0" (DIBIT = Dua Bit )setiap 1 bentuk gelombang membawa informasi 2 bit`. PSK Memiliki 4 kemungkinan y keluaran/output sinyal analog, yaitu
    00 = 0°,
    01 = 90°,
    10 = 180°,
    11 = 270°.



    >>PSK TRIBIT

    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT, hanya saja setia 1 gelombangnya membawa informasi 3 bit.
    Memiliki 8 kemungkinan yaitu dari nilai desimal "0" hingga "7" Dengan nilai keluaran berbentuk dari nilai biner ke bentuk analaog:
    000 = 0°,
    001 = 45°,
    010 = 90°,
    011 = 135°,
    100 = 180°,
    101 = 225°,
    110 = 270°.

    BalasHapus
  121. 1C/21/Rizky Putra Akhmadi/2041160134

    PSK Dibit
    Sistem modulasi ini merupakan suatu pengembangan dari 1 bit yang memuat 1 gelombang menjadi 2 bit dalam 1 gelombang, yang dimana membuat sistem ini menjadi lebih cepat dimana PSK Debit memiliki karakter 2400 bps menjadi 4800 dari 2 bit dikalikan dengan karakter tersebut.

    PSK Tribit
    Merupakan pengembagnan dari PSK Dibit dimana kecepatannya menjadi 3 kalinya dari karakter awal yaitu sebesar 7200bps. Pada PSK Tribit, lingkaran ini dibagi menjadi 4, dan diisi mulai dari nilai biner 000 sampai 111, jumlahnya ada 8 dan dibagi 4. Bilangangan bilangan tersebut dimasukan kedalam setiap bagian kuadran.


    Koordinat : 1.397613, 125.021017

    BalasHapus
  122. 1E/02/Ahmad Rasyidin Azis/2041160114

    Dari tiga teknik Modulasi Digital yang dilakukan perkembangan adalah PSK (Phase Shift Keying) karena penggunaan bandwith yang efisien dan transfer kecepatan data yang tinggi, dan yang akan kita bahas kali ini adalah PSK DIBIT dan TRIBIT

    PSK DIBIT-
    Yang dimaksud DIBIT ini adalah duaan atau pengelompokan deretan 2 data serial menjadi satu yang artinya itu dalam PSK DIBIT memiliki dua bit dalam satu gelombang dan kecepatan kirimnya 2X iipat yang dapat dilihat pada gambar yang awalnya frekuensi 2400 Hz menjadi 4800 bit/second (bps). Pada PSK DIBIT ini mempunyai 4 kemungkinan, yaitu 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Atau bisa dikatakan 360/4, maka kalau dilihat dari gambar saat kondisi 1 0 membentuk gelombang 180˚ dari bawah dan atas seperti lembah dan bukit.

    PSK TRIBIT-
    Sama halnya dengan PSK DIBIT dalam PSK TRIBIT memiliki satu gelombang namun terdiri dari 3 bit yang kecepatannya 3X lipat 3 x 2400 atau 7200 bit/second , TRIBIT / 3 bit maksudnya 2^3 jadi terdapat 3 bit yang berbeda (000 – III) dan 8 angka desimal (0 – 7), yang memiliki kemungkinan jika 000 = 0°, 00I = 45°, 0I0 = 90°, 0II = 135°, I00 = 180°, I0I = 225°, II0 = 270°, III = 305. Apabila dilihat dari gambar ketika kondsi bit 101 dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya

    Lokasi : -7.424902,112.687633

    BalasHapus
  123. 1B/04/Antonius Erdie Natalionel/2041160077

    PSK DIBIT

    Dalam Persamaan Y(t) = A sin ωt+ θ, PSK jenis Dibit ini memiliki 1 bit = 1 panjang gelombang. Jika ada 2400 gelombang dalam 1 detik, maka dalam 1 detik ada 2400 bit (bps). Kemudian ini akan dipercepat dengan 2 bit dalam 1 gelombang. 2 bit tersebut berbentuk bilangan logic yaitu 00,01,10,11 sehingga 360 derajat dibagi 4.
    Maka diperoleh
    Logic 00 = 0˚ Logic 10 = 180 ˚
    Logic 01= 90 ˚ Logic 11= 270 ˚
    Apabila proses dimulai dari sudut 0 ˚ maka panjang gelombang juga hanya sampai 0 ˚ berikutnya begitu seterusnya. Sehingga jika Frekuensi sebesar 1 bit maka ada 2400bps, dan bila memiliki frekuensi sebesar 2 bit menjadi 4800bps. Jadi setiap kenaikan 1 Bit maka kecepatannya naik 2 kali lipatnya

    PSK TRIBIT

    PSK TRIBIT adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.

    Koordinat Lokasi : -7,987411, 112,671305

    BalasHapus
  124. 1B/21/Refa Bayu S/2041160066

    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI DIBIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT ialah Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 ialah 000= 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Koordinat Lokasi :-7.973138107213054, 112.64851473839667

    BalasHapus
  125. 1E / 23 / Vitania Maharani / 2041160091
    PSK TRIBIT DIBIT

    ~PSK DIBIT
    Rumus PSK DIBIT adalah Y(t) = A Sin w(t) + Q.
    PSK DIBIT menggunakan 2 bit, yaitu 0 atau 1. Untuk mempercepat kecepatan komunikasi, 1 gelombang terdiri dari 2 bit.
    PSK DIBIT memiliki 4 kemungkinan, yaitu :
    -00 = 0° (gelombang penuh)
    -01 = 90°
    -10 = 180°
    -11 = 270°
    Jadi di dalam PSK DIBIT, satu gelombang hanya berisi 2 bit. Dilihat dari grafik penggambaran gelombang, disaat kondisi 10, sampai akan membentuk 1 gelombang mulai dari sudut 180˚ sampai sketsanya akan satu lembah dan satu bukit maka membentuk 1 gelombang. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 = 270˚maka gelombang dimulai dari dasar ¼ bundaran. Dilanjutkan dengan bit 00 yang memiliki sudut 0˚, sehingga gelombang dimulai dari atas dengan bentuk ½ gelombang. Setelah itu bit 10, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang.

    ~PSK TRIBIT
    Rumus PSK TRIBIT sama dengan rumus dari PSK DIBIT,
    yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q.
    PSK TRIBIT mempunyai 8 kemungkinan yaitu 0-7 dengan BIT :
    -000 = 0°
    -001=45°
    -010=90°
    -011=135°
    -100=180°
    -101=225°
    -110=270°
    -11=305°
    Jadi di dalam PSK TRIBIT, satu gelombang hanya berisi 3 bit. Dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimulai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚.
    Dilanjutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran juga membentuk 1 gelombang, dst .

    Koordinat Lokasi : 8°07'47.0"S 112°09'08.6"E

    BalasHapus
  126. 1E/09/Dwi Ayu Dyah S./2041160056


    PSK DIBIT DAN PSK TRIBIT


    PSK DIBIT adalah 2 bit dengan 1 gelombang yang untuk 1 gelombangnya sama dengan 2400Hz tetapi memiliki 2 bit dengan kecepatan 4800 bps yang tiap 2400 detiknya akan mengirimkan per 2 bit. PSK Dibit hanya memiliki perubahan pada phasenya. PSK Dibit memiliki 4 variasi yaitu 00 (untuk sudut phase 0° dan 360°), 01 (untuk sudut phase 90°), 10 (untuk sudut phase 180°), dan 11 (untuk sudut phase 270°). Untuk selisih tiap perubahannya adalah 90°.

    Seperti pada gambar ada saat kondisi 10, maka membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Jika dilihat dari grafik maka gelombang dimulai dari bawah. Selanjutnya dilajutkan dengan bit 11. Jika dilihat dari tabel sudut phasa bit 11 ialah 270˚oleh sebab itu gelombang dimulai dari bawah dengan ¼ lingkaran. Dilanjutkan dengan bit 00 dan seterusnya.



    PSK TRIBIT adalah 3 bit dengan 1 gelombang yang untuk 1 gelombangnya sama dengan 2400Hz tetapi memiliki 3 bit dengan keceatan 7200 bps yang tiap 2400 detiknya mengirimkan per 3 bit. PSK Tribit hanya memiliki perubahan pada phasenya dan memiliki 8 variasi yaitu 000 = 0°, 001 = 45°, 010 = 90°, 011 = 135°, 100 = 180°, 101 = 225°, 110 = 270°, dan 111 = 305° (untuk selisih tiap perubahannya adalah 45°). Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    Lokasi : -7,7741708, 112,1955331

    BalasHapus
  127. 1E/14/Ilham Athaariq Gistanda/2041160113


    PSK DIBIT
    Pada PSK (Phase Shift Keying) dikembangkan adanya PSK yang dapat memuat 2 bit dalam satu gelombang yang bertujuan agar proses transmisi sinyal informasi leboh cepat tersampaikan kepada penerima. Pada prosesnya PSK dibit dikembangkan menjadi dua kali lebih cepat daripada PSK yang hanya memuat 1 bit saja yang berkecepatan 2400 bps dan dengan dikembangkannya PSK dibit kecepatan menjadi 4800 bps. Perubahan yang terjadi didalam prosesnya adalah fasenya yang memiliki empat jenis yaitu 00 dengan sudut 0° atau 360°, bit 01 dengan sudut 90°, bit 10 dengan sudut 180° , dan 11 dengan sudut 270°.

    PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT pada contoh gelombang diatas adalah PSK dengan 3 bit yang memiliki 1 gelombang dengan frekuensi 2400 Hz dan memiliki kecepatan 7200 bps. PSK TRIBIT memiliki 8 variasi yaitu 0-7 dengan bit 000 memiliki sudut 0° atau 360°, 001 memiliki sudut 45°, 010 memiliki sudut 90°, 011 memiliki sudut 135°, 100 memiliki sudut 180°, 101 memiliki sudut 225°, 110 memiliki sudut 270°, dan 111 memiliki sudut 305°. Pada contoh gelombang PSK TRIBIT, gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ¾ gelombang karena bit 101 memiliki sudut 225˚. Selanjutnya bit 100 yang memiliki sudut 180˚, sehingga gelombang dimulai dari bawah dengan bentuk ½ gelombang, dan seterusnya.



    Lokasi:
    Latitude 1.2931
    Longitude 103.8558

    BalasHapus
  128. 1E / 10 / Eka Wijaya / 2041160107

    Titik koordinat : 8°06'32.7"S 112°19'19.1"E


    PSK DIBIT

    PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit saja. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit memiliki persamaan Y(t)= A Sin w(t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab hanya memakai 1 bit adalah 0 ataupun 1. Untuk memesatkan komunikasi tak hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 kemungkinan yaitu 00 = 0°(satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Sehingga pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.



    PSK TRI BIT

    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t)= A Sin w (t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001= 45°, 010 = 90°, 011 = 135°, 100 = 180°, 101 = 225°, 110 = 270°, 11 = 305°. Sehingga pada PSK DIBIT 1 gelombang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Pada kondisi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Kemudian dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.

    BalasHapus
  129. 1B/06/Belinda Cindy Anggreani/2041160036
    Koordinat Lokasi : -7.4584539584961025, 112.45613190370155

    PSK DIBIT
    Pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit. semacam pada foto terdapat dikala keadaan 10, hingga membentuk 1 gelombang dari sudut sudut 180˚. Bila dilihat dari grafik hingga gelombang diawali dari dasar.
    PSK dibit mempunyai persamaan Y( t)= A Sin w( t)+ Q. Bila PSK memakai 2 bit, sebab cuma memakai 1 bit ialah 0 ataupun 1. Buat memesatkan komunikasi hingga, terbuat 1 gelombang dengan 2 bit. Pada PSK DIBIT mempunyai 4 mungkin ialah 00= 0°( satu gelombang penuh), 01= 90°, 10= 180°, 11= 270°. Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang cuma terdiri dari 2 bit.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT memiliki persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q . Pada PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 DENGAN BIT :000 = 0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11=305°. Jadi pada PSK DIBIT 1 gelomang terdiri dari 3 bit seperti pada gambar.
    Ketika kondsi bit 101 jika dilhat dari tabel sudut phasanya adalah 225˚. Jika dilihat dari grafik penggambaran gelombang, maka gelombang dimuai dari bawah dan membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Dilajutkan dengan kondisi bit 100. Dilihat dari tabel maka gelombang dimulai dari bawah dengan setengah lingkaran dan membentuk 1 gelombang penuh lalu dilanjutkan seterusnya.

    BalasHapus
  130. 1B/JTD/01/Adam Rabbani Aji/2041160067

    *PSK DIBIT
    PSK DIBIT hanya memiliki 2 bit. Agar komunikasi dapat terjadi dengan kecepatan yang baik, tiap gelombang terdiri dari 2 bit. Terdapat 4 kemungkinan bit, yaitu 00,01,10,11 (0,90,180,270). Jadi pada PSK DIBIT satu gelombang hanya terdiri dari 2 bit.

    *PSK TRIBIT
    PSK TRIBIT dan PSK DIBIT memiliki persamaan yaitu Y(t) = A Sin w(t) + Q. PSK TRI BIT memiliki 8 kemungkinan yaitu 0-7 yaitu 000=0°, 001=45°, 010=90°, 011=135°, 100=180°, 101=225°, 110=270°, 11 = 305°.

    -7.973361500303626, 112.66530357910536

    BalasHapus
  131. 1E / 19/ Rafli Dewantoro / 2041160075

    PSK DIBIT
    Dengan Phase Shift Keying (PSK), PSK telah dikembangkan untuk memungkinkan dua bit dimasukkan dalam gelombang untuk mempercepat transmisi sinyal informasi ke penerima. Selama proses ini, PSK debet dikembangkan pada 2400 bps, yang merupakan dua kali kecepatan PSK bit tunggal, dan dengan pengembangan PSK, kecepatannya adalah 4800 bps. Empat jenis perubahan terjadi selama proses. Phase 00 dengan sudut 0° atau 360°, Bit 01 dengan sudut 90°, Bit 10 dengan sudut 180°, dan Phase 11 dengan sudut. 270 °.

    PSK TRI BIT
    PSK TRI BIT mempunyai persamaan yang sama dengan PSK DIBIT yaitu Y(t)= A Sin w (t)+ Q. Pada PSK TRI BIT mempunyai 8 mungkin ialah 0- 7 DENGAN BIT : 000 = 0°, 001= 45°, 010 = 90°, 011 = 135°, 100 = 180°, 101 = 225°, 110 = 270°, 11 = 305°. Sehingga pada PSK DIBIT 1 gelombang terdiri dari 3 bit semacam pada foto.
    Pada kondisi bit 101 bila dilhat dari tabel sudut phasanya merupakan 225˚. Bila dilihat dari grafik penggambaran gelombang, hingga gelombang dimuai dari dasar serta membentuk 1 gelombang dengan sudut 225˚. Kemudian dilajutkan dengan keadaan bit 100. Dilihat dari tabel hingga gelombang diawali dari dasar dengan separuh bundaran serta membentuk 1 gelombang penuh kemudian dilanjutkan seterusnya.
    -7.944952.122.614879

    BalasHapus

1F_17_Revira Nanta Verusya_2041160148

Assalamualaikum pak ,  Nama : Revira Nanta Verusya  Nim : 2041160148 Kelas : 1F/D4JTD Izin mengirimkan jawaban yg benar.